SuaraSumut.id - Seorang pemburu dilaporkan hanyut terbawa arus sungai di wilayah hulu Kecamatan Sekerak, Aceh Tamiang.
Korban bernama Irwan Suhardi alias Karmin (48) warga Jambo Rambong, Kecamatan Bandar Pusaka.
Ketua SAR Aceh Tamiang Khairul alias Siboy mengatakan, peristiwa terjadi saat korban berburu pada pukul 12.00 WIB.
"Hingga pukul 18.30 WIB korban belum ditemukan," kata Boy, melansir Antara, Minggu (17/7/2022).
Ia mengatakan, korban berburu bersama lima orang rekannya Abdul Hamid, Deling, Batak, Timbol dan Dasim dengan membawa anjing peliharaan.
Kekinian tim Satgas SAR Aceh Tamiang dibantu petugas BPBD dan warga melakukan pencarian, namun korban belum ditemukan.
"Mereka sedang berburu. Pada saat anjing mengejar babi hutan yang masuk ke sungai, korban ikut menyeberangi sungai. Namun ketika akan melewati cabang tiga aliran sungai korban tengelam dan hanyut belum ditemukan sampai sekarang," katanya.
Berita Terkait
-
Cuma di +62! Pria Santai Rebahan di Kasur Hanyut Meski Banjir Setinggi Paha, Publik: Kapan Lagi Ya Pak?
-
Belasan Rumah Hanyut karena Banjir Bandang di Kabupaten Pati, Puluhan Lainnya Rusak
-
Pemandangan Mengerikan Belasan Rumah Hanyut Akibat Banjir di Bulumanis Pati
-
Bupati Sebut 25 Rumah Hanyut dalam Musibah Banjir di Margoyoso Pati
-
Korban Hanyut di Sungai Serayu Purbalingga Ditemukan Meninggal
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini