SuaraSumut.id - Seorang pria berpeci dan mengenakan pakaian muslim terekam video amatir karena diduga bermodus meminta sumbangan dengan mencatut nama masjid. Rekaman video itu viral di media sosial dan menjadi sorotan warganet.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @fakta.indo, tampak pria yang mengalungkan sajadah di lehernya membuang dus bertuliskan meminta sumbangan.
Terlihat juga pria itu pergi membawa bungkusan plastik merah diduga setelah selesai meminta-minta sumbangan kepada pengendara yang melintas di pertigaan sebuah lampu merah tersebut.
"Laporan Netizen: Ada saja cara orang cari uang di saat lebaran kemarin. Kakek ini membuat dus bertuliskan nama Masjid untuk meminta sumbangan. Setelah dapat uangnya dusnya dibuang ke selokan lalu uangnya diambil," tulis akun itu dikutip SumutSuara.id, Minggu (17/7/2022).
Beredarnya video itu menjadi perbincanga warganet. Sindiran pedas dihujani para netizen untuk menanggapi video pelaku yang diduga meminta-minta sumbangan dengan mencatut nama masjid.
Banyak juga netizen yang menyumpahi oknum yang terpergok melakukan bermodus mencari sumbangan.
Netizen lain mengaku kapok memberikan uang kepada orang-orang yang meminta-minta di jalanan.
Video viral itu juga turut menjadi sorotan warga asing pemilik akun @greggjaden. Bule yang berprofesi sebagai fotografer profesional itu memberikan komentar menohok.
"biasanya membawa karma ," kata akun @greggjaden_
"Salah satu oknum, yang bikin hilangnya beberapa rasa simpati orang kpd orang tua yg kurang berdaya," tulis akun @mad***
"Lumayan buat booking michat," respons akun @ali***.
"Pait uang itu, niatnya sudah nipu," kata akun @ari***.
"The real fans kardus," kata akun @fay***.
"Dan dibuang sembarangan lagi," kata akun @sof***.
"Duta karduss," kata akun @sag***.
"Moga makin susah," kata akun @lan***.
Berita Terkait
-
Viral Polantas Bawa Galon Air Mineral: Damai Aja Pak, Tuker 10 Galon
-
Viral Warga Tak Kebagian Tiket Final Piala Presiden Ngotot Menunggu di Stadion Segiri, Netizen: Jangan Maksa Masuk!!!
-
Video Viral Crossdresser Diwawancarai di Citayem Fashion Week, Jawabnya Pakai Bahasa Inggris Bikin Ngakak
-
Pria Asal Palembang Viral Gegara Mirip Ronaldinho, Blak-Blakan Cerita Gagal Seleksi Sriwijaya FC
-
Viral, Beredar CCTV Terduga Pelaku Begal Bawa Senjata Tajam Ambil Paksa Handphone Warga di Jalan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana