SuaraSumut.id - Sebuah video yang memperlihatkan penampakan sosok seram di kamar mandi dan masuk ke dalam lubang WC membuat warganet merinding.
Dalam video yang beredar, satu keluarga di sebuah rumah dihebohkan dengan munculnya sosok ini di kamar mandi.
Orang yang menyaksikan kejadian itu merekam melalui kamera ponselnya. Tampak, sosok tersebut adalah ular yang kembali masuk ke lubang WC saat diketahui oleh sejumlah orang di rumah itu.
"Ular keluar dari dalam WC, selalu waspada bagi yang pup," tulis keterangan video yang diunggah akun Instagram @underc0ver.id dikutip SumutSuara.id, Selasa (19/7/2022).
Beredarnya video tersebut menjadi sorotan warganet. Rata-rata warganet menganggap kemunculan ular di kamar mandi merupakan kejadian mengerikan.
warganet lain mengaku akan ketakutan jika bertemu ular saat berada di kamar mandi. Ada juga yang menyayangkan kepada orang-orang yang dalam video itu malah membiarkan ular itu masuk lagi ke lubang WC.
"Merinding bgt liatnya ," tulis akun @zul***.
"Semen langsung bang," kata akun @den***.
"Ya Allah Ya Rabb .. allahumma ba'idna ... Seremnya," tulis akun @mun***.
Baca Juga: Ampas Kopi Dengan Beragam Manfaat
"Kirain mau sedot wc," kata akun @uzi***.
"Nyesel bgt ngeliat ginian pas lagi bo***," kata akun @kho***.
"Tangkap atuhlah.. panggil damkar.. malah dibiarin," kata akun @sen***.
"Itu wc nya langsung ke sungai kali kg ke spiteng," kata akun @mad***.
"Lngsng Siram air Panas," saran akun @ram***.
"Jual aja kamar mandinya. Udah horor gitu," tulis akun @nai***.
Berita Terkait
-
Viral! Video TNI Vs Sopir Angkot di Sukabumi, Cek Faktanya
-
Viral Video "Prank Anak SD Tidak Lulus" di TikTok Panen Kritik Netizen
-
Viral! Konten Jeje dan Saddam Dapat Kritik Tajam dari Publik: Bocil Kaya Gini Minta Beasiswa
-
Viral Pemuda Sok Jago Acungkan Jari Tengah ke Sopir, Saat Jendela Dibuka Kaget Langsung Sungkem
-
Kata Anggota DPRD Riau soal "Jalan Sakaratul Maut" di Indragiri Hilir yang Viral
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital