SuaraSumut.id - Sebuah video memperlihatkan pria diduga maling kotak amal sebuah masjid yang dimandikan seperti proses pemandian jenazah. Tindakan itu dilakukan agar sang pencuri bisa jera.
Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @fakta.indo. Dalam video tampak pria dimandikan oleh pria diduga sang imam masjid. Pria itu tampak sempat berontak ketika dimandikan seperti layaknya jenazah.
Pria diduga imam masjid itu terlihat menyemprotkan air dari sebuah selang kepada pelaku pencurian yang dibaringkan di tempat pemandian jenazah.
"Seorang pria ketahuan mencuri kotak amal di Masjid dan dihukum dimandikan seperti pemandian jenazah," tulis akun tersebut dikutip SumutSuara.id, Kamis (21/7/2022) malam.
Beredarnya video maling dimandikan di tempat pemandian jenazah dibanjiri komentar pedas dari nitizen.
Rata-rata nitizen tertawa puas terkait adanya hukuman yang diberikan kepada maling sebagaimana video itu.
"Trus suruh tidur di keranda 2 Hari ," tulis akun @fah***.
"Habis dimandiin trus dikafanin deh ," kata akun @fau***.
"Masih untung bukan dijadiin jenazah," tulis akun @ded***.
Baca Juga: Pertajam Lini Serang, Persipura Jayapura Bakal Datangkan Sansan Fauzi
" hukuman moral kaya gini nih yg tepat," kata akun @tah***.
"Ga sekalian di kubur," kata akun @rel***.
"Di formalin aja pakk," timpal akun @nis***.
"Wkwkwkw auto langsung inget mati," tulis akun @raf***.
"Pak ustaz anda keren," kata akun @iks***.
"Kubur sekalian pak ," tulis akun @fah***.
Berita Terkait
-
Tagar #PercumaLaporPolisi Trending, Gegara Viral Anak Kabur dengan Kaki Dirantai
-
Viral, Kronologi Anak Kabur dengan Kaki Diikat Rantai, Diduga Disiksa Ortu
-
Video Viral Rizwan Blak-Blakan Benci Rizky Febian yang Terlalu Sibuk Kerja: Butuh Perhatian
-
Viral Tips Anak Kos Makan Irit Rp 150 Ribu Sebulan, Resepnya Bikin Publik Tepuk Jidat: Tutorial Masuk RS
-
Viral, Rumah Makan Sayur Asem Gratiskan Makanan Selama Dua Hari Untuk Umum, Bentuk Rasa Syukur Habib Rizieq Bebas
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy