SuaraSumut.id - Shandy Purnamasari membuat pengumuman yang mengejutkan publik. Ia menyinggung soal perpisahan. Namun kini postingan Shandy Purnamasari di media sosial tersebut telah hilang.
Sebelumnya, Shandy menuliskan permintaan maaf. Ia menyertakan foto bersama sang suami, Gilang Widya Pramana atau juragan 99.
"Hi semuanya di sini aku mau minta maaf mungkin untuk semua yang ikuti kita berdua dari dulu sampai sekarang. Ini adalah keputusan yg sudah sangat lama sampai adanya hari ini, keputusan kita berdua ini mungkin akan membuat kalian semua kecewa," tulisnya, dilihat SuaraSumut.id, Kamis (21/7/2022).
Dalam uanggahannya, Shandy Purnamasari kemudian mengungkap soal perpisahan.
"Seperti yang kalian juga lihat sekarang kita sudah jarang bersama lagi dan kita akan berpisah
Shandy juga menegaskan bahwa hubungannya dengan Gilang baik-baik saja.
"Tapi sekali lagi hubungan kita sangat baik kok, hubungan kita dengan anak-anak juga sangat baik," tulisnya.
Shandy juga minta doa agar dapat melewati masalah dengan baik dan bisa mengambil hikmah.
"Doakan kita bisa memetik pelajaran dan jadi pelajaran jg untuk kita semua," tulisnya.
Baca Juga: Kejam, Anak Disiksa Ibu Tiri Hingga Kaki Dirantai Perkara Hal Sepele
Berita Terkait
-
Shandy Purnamasari Sempat Nyatakan Pisah dengan Juragan 99 di Unggahan yang Telah Hilang, Ini Dampaknya bagi Anak
-
Kabarkan Akan Berpisah, Flashback 5 Potret Romantis Shandy Purnamasari dan Gilang Juragan 99
-
Shandy Purnamasari Umumkan Berpisah dari Suami, Tiba-tiba Unggah Foto Mesra: S3 Marketing?
-
Unggahan Shandy Purnamasari Umumkan Perpisahan dengan Suami Dihapus: Kalau Cuma Prank, Ngeri Banget
-
Shandy Purnamasari Unggah Mengenai Perpisahan, Isyaratkan Bercerai?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja