SuaraSumut.id - Belum reda parade kostum yang dikenakan oleh Rayyanza, kini bayi berusia 7 bulan tersebut tampil dengan berbagai gaya rambut.
Rambut ini bukanlah rambut asli Rayyanza, melainkan wig. Setelah heboh dengan gaya rambut mangkok mirip Pak Tarno, kini Nagita memasangkan wig kribo.
Awalnya, Nagita Slavina hanya memasangkan wig coklat itu di kepala Rayyanza. Namun karena melihat antusiasme nitizen yang tinggi, dirinya kembali mengunggah foto Rayyanza dengan wig kribo. Rayyanza ditemani oleh Rafathar yang sama-sama mengenakan rambut palsu tersebut.
"Duo kribo kesayangan Mama Gigi dan Papa Raffi,” tulisnya melansir Suara.com, Jumat (22/7/2022).
Ia mengunggah 6 foto kebersamaan Rayyanza dan Rafathar saat memakai wig. Keduanya terlihat duduk bersama di sofa.
Sang kakak berpose dengan ekspresi full senyum. Sementara adiknya, justru memberikan beragam ekspresi. Mulai dari tertegun hingga menangis.
Unggahan tersebut menuai beragam komentar dari nitizen. Kebanyakan memberikan pujian atas penampilan menggemaskan duo kakak adik ini.
"Mohon maaf ini terlalu gemas," tulis nitizen.
"Allahuakbar ya Allah lucu pol," tambah nitizen.
Baca Juga: Polri Akui Maraknya Penyeludupan Kokain ke Indonesia Saat Ini, Segera Ungkap Sindikat Narkotika
Saking gemasnya, salah satu nitizen bahkan berniat membungkus keduanya. Dirinya berkomentar "Karung mana karung?”
Beberapa nitizen juga mengomentari hal lain. Ada yang menyebut penampilan Rafathar mirip peran yang dimainkan Lee Min Ho.
"Gemesnya Rayyanza. Aa Rafathar vibesnya Pangeran Gyu Jun Pyo banget," tulis nitizen.
Ada pula yang menyoroti Rayyanza yang terlihat pasrah memakai wig. Nitizen tersebut berkomentar, "Cipung pasrah takut masuk pesantren".
Berita Terkait
-
Gaya Cewek Kue ala Nagita Slavina, Harga Blazernya Masih Kalah dengan Ikat Rambut Fenomenal
-
Mewah! Rumah Baru Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Berlapis Marmer Itali
-
Nagita Slavina Pakai Bando Rp3 Jutaan, Warganet Ramai-Ramai Sindir Suporter yang Bully Rafathar Nangis
-
Ayu Dewi Tampil Sporty Bareng Suami, Tenteng Tas Chanel Mirip Punya Nagita Slavina
-
Nagita Slavina Banjir Pujian, Ketahuan Pakai Kemeja Murah saat Hangout
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana
-
59.365 Meter Jaringan Irigasi di Kabupaten Aceh Timur Rusak Akibat Bencana
-
Kurikulum Darurat KBM Diterapkan di Aceh Timur Pascabencana