SuaraSumut.id - Jeje Slebew menjadi primadona baru usai berhasil sebagai salah satu ikon Citayam Fashion Week. Tak heran jika Jeje banyak diajak foto saat berada di tempat umum.
Namun, banyaknya yang mengajak foto membuat Jeje sempat kesal. Dirinya tertangkap kamera tengah teriak-teriak karena dikerumuni dan diajak foto oleh penggemar.
Video Jeje marah-marah beredar di media sosial. Jeje diduga tak biasa menahan emosi karena terus diminta foto oleh penggemar.
Akun TikTok @cantain4 salah satu yang unggah video Jeje mengamuk. Jeje terlihat mencak-mencak karena langkahnya terhenti akibat kerumunan. Padahal, Jeje sudah dikawal oleh banyak orang.
Baca Juga: Komplotan Penembak Istri Tentara di Semarang Dibayar Rp 120 Juta, Dalangnya Diduga Suami Sendiri
"Nanti foto, tapi minggir dulu," kata Jeje berteriak melansir Matamata.com, Senin (25/7/2022).
Aksi Jeje lalu membuat salah seorang yang mengawalnya ambil tindakan. Laki-laki itu memegang kepala Jeje sebagai tanda jangan berteriak lagi.
Jeje Slebew yang marah-marah mendapat sorotan.
dari netizen. Mereka menyoroti sikap Jeje Slebew yang baru saja tenar.
"Agnez Monica tertawa melihat ini," komentar netizen.
"Astaghfirullah sampai segitunya, biasa aja keleus," kata nitizen lainnya.
Baca Juga: Dua Pria Ngaku dari Media Pergoki Mobil Plat Merah Tetap Dipakai di Hari Minggu: Saya Salah Apa?
"Wajar mungkin dia cape, tapi ngga perlu teriak-teriak gitu nggak sihhh," komentar lainnya.
Komika Marshel Widianto juga ikut nimbrung di kolom komentar.
"Mudah-mudahan aku nggak gitu Tuhan, aamiin," komentar Marshel Widianto.
Berita Terkait
-
Annida Allivia Rancang Bogor Fashion Week di Sport Center, Jadikan Ruang Kreatif Baru bagi Gen Z
-
Jeje Slebew Minta Nikita Mirzani Jadi Ibu Sambungnya, Lolly Dicolek: Tukeran Ibu Berdua
-
Pamer Foto Mesra Bareng Cowok, Jeje Slebew Punya Pacar Baru?
-
Citayam Fashion Week Ada Lagi, Intip Momen Bonge Minta HP ke Ganjar
-
Citayam Fashion Week Ada Lagi, Tak Hanya Bonge, Ikonnya Bertambah
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap