SuaraSumut.id - Jeje Slebew menjadi primadona baru usai berhasil sebagai salah satu ikon Citayam Fashion Week. Tak heran jika Jeje banyak diajak foto saat berada di tempat umum.
Namun, banyaknya yang mengajak foto membuat Jeje sempat kesal. Dirinya tertangkap kamera tengah teriak-teriak karena dikerumuni dan diajak foto oleh penggemar.
Video Jeje marah-marah beredar di media sosial. Jeje diduga tak biasa menahan emosi karena terus diminta foto oleh penggemar.
Akun TikTok @cantain4 salah satu yang unggah video Jeje mengamuk. Jeje terlihat mencak-mencak karena langkahnya terhenti akibat kerumunan. Padahal, Jeje sudah dikawal oleh banyak orang.
"Nanti foto, tapi minggir dulu," kata Jeje berteriak melansir Matamata.com, Senin (25/7/2022).
Aksi Jeje lalu membuat salah seorang yang mengawalnya ambil tindakan. Laki-laki itu memegang kepala Jeje sebagai tanda jangan berteriak lagi.
Jeje Slebew yang marah-marah mendapat sorotan.
dari netizen. Mereka menyoroti sikap Jeje Slebew yang baru saja tenar.
"Agnez Monica tertawa melihat ini," komentar netizen.
"Astaghfirullah sampai segitunya, biasa aja keleus," kata nitizen lainnya.
Baca Juga: Komplotan Penembak Istri Tentara di Semarang Dibayar Rp 120 Juta, Dalangnya Diduga Suami Sendiri
"Wajar mungkin dia cape, tapi ngga perlu teriak-teriak gitu nggak sihhh," komentar lainnya.
Komika Marshel Widianto juga ikut nimbrung di kolom komentar.
"Mudah-mudahan aku nggak gitu Tuhan, aamiin," komentar Marshel Widianto.
Berita Terkait
-
Dimintai Foto Bareng Fans, Jeje Slebew Ngamuk dan Teriak-teriak
-
Viral Video Jeje Slebew Marah-marah Ketika Diminta Foto,Warganet: Agnes Monica Tertawa Melihat Ini
-
Video Jeje Slebew Mencak-Mencak di Kerumunan, Kesal Banyak yang Minta Foto
-
Viral Video Jeje Slebew Ngamuk Saat Diminta Foto: Agnez Monica Tertawa Melihat Ini
-
Viral Video Jeje Slebew Ngamuk Menolak Diminta Foto saat Citayam Fashion Week Sampai Teriak: Minggir!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini