SuaraSumut.id - Bukannya pakai minyak goreng, seorang wanita tua menggunakan sabun cuci cair untuk memasuk telur. Wanita yang terekam kamera amatir itu pun syok ketika melihat telur yang dimasaknya itu berwarna hijau.
Peristiwa itu viral setelah rekaman video wanita itu beredar di media sosial. Dalam video yang beredar, sang nenek terlihat panik ketika direkam oleh seorang pria menggunakan kamera ponselnya.
Terlihat juga perekam video bertanya kepada wanita itu menggunakan bahan apa saat membuat telur ceplok. Ternyata, sang nenek menunjuk sabun cuci cair. Meski demikian, wanita tua itu tetap belum sadar jika bahan yang ditaruh di atas penggorengan itu bukan minyak goreng.
Peristiwa sang nenek memasak telur menggunakan sabun cair kemasan viral setelah videonya diunggah oleh akun Instagram, @underc0ver.id.
"telur yg dimakan fungsinya membersihkan dari 99% bakteri dan lemak pada lambung," demikian keterangan dalam video itu dikutip SumutSuara.id, Selasa (26/7/2022).
Setelah videonya muncul ke media sosial, aksi nenek memasak telur menggunakan sabun cuci itu mengundang gelak tawa para netizen.
Beragam komentar lucu dari netizen pun membanjiri video tersebut. Netizen lainnya juga ada yang bercerita karena sang nenek pernah mengalami kejadian serupa seperti dalam video tersebut.
"Lambung auto glowing," kata akun @fal***.
"ini kalau di makan lgs kinclong organ tubuh," tulis akun @asa***.
Baca Juga: Resep Ayam Goreng Mentega Kriuk Crispy, Cocok untuk Bekal Anak Sekolah
"Kok nggk berbusa ya," tanya akun @rd_***.
"Emang bener ya kata banyak netizen, umur segitu lagi lucu-lucunya ," tulis akun @diy***.
"Nenek saya dulu pernah, tetes mata pakai betadin. " kata akun @sil***.
"Aduh...dah pikun gini dibiarin masak2. Bahaya," kata akun @abn***.
"Wkwkwkwk," kata akun @ism***.
"Mungkin disangkanya minyak goreng," tulis akun @sya***.
Berita Terkait
-
Usai Video Ngamuk Viral, Ini Ucapan Permintaan Maaf Jeje Slebew kepada para Penggemarnya
-
Viral Cewek Makjreng, Ini Bedanya dengan Cewek Mamba, Cewek Bumi, dan Cewek Kue
-
Viral Pengakuan Lama Sule Tak Merasa Kesepian: Diwhatsapp Sama Anak-Anak Udah Bahagia
-
Viral Karyawan Gesit Hindari Lemparan Tepung Rekan saat Kejutan Ulang Tahun
-
Jeje Slebew Minta Maaf usai Video Marah-marah Diajak Foto Pengunjung Viral
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan