SuaraSumut.id - Video yang menampilkan aksi anggota Polantas membuntuti seorang wanita berhijab saat mengendarai sepeda motor membuat warganet menjadi riuh.
Dalam video yang beredar terlihat wanita itu menjadi incaran polisi karena tidak mengenakan helm saat berkendara di jalan raya.
Video itu diunggah oleh akun Instagram, @dramaojol.id. Kejadian itu terekam oleh pengendara lainnya.
"Jodoh emang ga ada yg tau ," demikian keterangan di video dikutip SumutSuara.id, Rabu (27/7/2022).
Terlihat wanita yang mengendarai sepeda motor hendak berbelok ke arah kanan. Di saat bersamaan ada seorang Polantas yang sudah mengintainya dari arah belakang.
Terlihat polisi itu mengikuti wanita itu ketika berbelok ke arah sebuah jalan. Setelah didekati, anggota Polantas itu lalu tampak memerintakan agar wanita yang tidak mengenakan helm untuk menepikan sepeda motornya di pinggir jalan.
Polisi itu menilang pemotor wanita tersebut karena dianggap melanggar aturan lalu lintas.
Nitizen membanjiri kolom komentar akun yang mengunggah video itu. Kebanyakan nitizen melempar komentar sarkas hingga bernada guyonan menanggapi video tersebut.
Nitizen lainnya bahkan bercerita pengalamannya berurusan dengan polisi di jalan raya. Sebagian warganet ikut deg-degan ketika wanita itu dibuntuti anggota Polantas untuk ditilang.
Baca Juga: Gelar Konser 36 Tahun Anniversary, Kahitna Hadirkan 2 Tema Berbeda
"Pernah ni begini. Kejadian di Jogja .. maav ya pak, kondisi emang lagi pengen jalan sekalian cari toko helm, ternyata ga dapet". Alhasil di kejar polisi, tapi bapaknya baik di anterin sampe ke toko helmnya ," curhat akun @sor***.
"Wkwkwkk dia yang Mao kena tilang gua yang deg2an ," kata akun @
uni***.
"Padahal wajib helm itu sudah dicanangkan sejak saya SMA ( tahun 1988 -1989) tapi kenapa sampai 2022 menggunakan helm belum menjadi sesuatu kebiasaan ya ??? Heran ," kata akun @rin***.
"Awal liat kayak ga ada yg salah, taunya ga pake helm ya ," timpal akun @jas***.
"Pakpol nya sen masih ke kanan tapi malah belok kiri ," tulis akun @
her***.
"Soswit polisinya mw.nembak hati neng," sahut akun @ajj**.
Berita Terkait
-
Video Viral Billy Syahputra Kenalkan Yuki Kato ke Keluarga, Warganet: Semoga Berjodoh
-
Viral, WNA di Bali Kepergok Kencing di Motor Saat Berhenti di Lampu Merah
-
Viral Video Nathalie Holscher Menangis saat Sidang Cerai, Ini Faktanya
-
Viral Dugaan Pelecehan Kembali Terjadi di TransJakarta, Pelaku Pria Lansia
-
Viral Video Ruben Onsu Siram Air Kotor ke Vicky Prasetyo hingga Picu Kemarahan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana