SuaraSumut.id - Lucinta Luna belakangan ini menjadi perhatian publik usia melakukan serangkaian operasi. Mulai dari operasi jakun, tulang ekor, ganti kulit dan lainnya.
Lucinta Luna mengaku jahitannya basah lagi gara-gara mengonsumsi seafood. Hal ini diungkap Lucinta dalam akun Instagram pribadinya, dilihat SuaraSumut.id, Senin (1/8/2022).
"Nggak lagi-lagi ah makan seafood. Ratunya bandel, bikin jahitan basah lagi," kata Lucinta Luna.
Lucinta mengatakan, sudah dua minggu pasca operasi luka jahitan seharusnya sudah pulih. Namun gara-gara makan udang lehernya kembali diperban.
"Tuh lihat padahal sudah 2 minggu sampai gatal-gatal leherku ini cuma perkara makan udang sebiji. Jadi diperban lagi dah, basah jahitannya," sambungnya.
Namun demikian, Lucinta Luna sepertinya sudah kembali beraktivitas seperti biasa.
Sebelumnya, Lucinta Luna mengungkapkan bahwa ia melakukan operasi plastik di Korea Selatan. Dirinya kerap kali mengunggah foto maupun video yang menandai lokasi operasinya.
Hal tersebut dilakukan Lucinta demi mewujudkan impiannya untuk menjadi secantik salah satu member Black Pink, yaitu Jisoo.
Baca Juga: Kemampuan yang Bisa Dimanfaatkan Kapanpun
Berita Terkait
-
Oow Ketahuan Netizen, Lucinta Luna Diduga Tak Oplas di Korea
-
Lucinta Luna Dituding Berbohong Operasi di Korea Selatan, Melainkan di Negara Ini
-
Verrell Bramasta Jatuh Sampai Luka Harus Dijahit, Lucinta Luna Gercep Beri Perhatian
-
Lucinta Luna Dituding Berbohong Operasi di Korsel, Gegara Cocoklogi Netizen Ini
-
Lucinta Luna Dicurigai Bohong Oplas di Korea Selatan, Tempat Ini Buktinya?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana