SuaraSumut.id - Sebuah video menunjukkan aksi seorang pria yang memecahkan kaca mobil, viral di media sosial. Video itu diunggah oleh akun Instagram @fakta.indo.
Dalam video terlihat pria membawa kayu mendekati bagian belakang mobil yang sedang terparkir. Tanpa basa-basi, pria itu mengayunkan kayu ke bagian kaca mobil belakang hingga pecah berkeping-keping.
Dalam keterangan pengunggah video menyebutkan kalau mobil itu dihancurkan hanya karena parkir di depan rumah pria tersebut. Belum diketahui kapan aksi perusakan terjadi dan di mana lokasinya.
"Parkir di depan rumah warga, mobil ini dipecahkan kacanya oleh pemilik rumah," tulis keterangan dalam video.
Sontak saja begitu video diunggah, ramai nitizen memberikan komentar. Ada nitizen menyayangkan tindakan pria itu. Selain itu, ada juga nitizen yang mendukung aksi pria tersebut.
"Pentingnya arti sebuah kesabaran dan pengertian gimana cara menggunakan mulut untuk komunikasi. Di situ lah setan masuk bahhahaa, endingnya penyesalan dan setanpun tertawa bahahhaa," tulis netizen.
"Kenapa harus dirusak kalau masih bisa dibicarakan baik-baik dan gak mengganggu," kata nitizen.
"Cie yang mau ganti rugi semangat amat," kata nitizen.
"Selagi bisa bikin ribut, kenapa harus damai," ujar nitizen.
Baca Juga: Beras Dikubur di Depok Berjumlah Satu Ton Bantuan Khusus Presiden pada 2020
"Kalo didiemin tuman, ijin markir juga kaga itu orang, biar kapok," kata nitizen.
Berita Terkait
-
Viral Video Pria Nekat Buang Air Besar di Tempat Wudhu Masjid, Publik Murka: Manusia Nggak Ada Otak!
-
Viral Video Rafathar Tak Mau Keliling Dunia Lagi, Alasannya Bikin Warganet Nangis
-
Viral Pembalap Road Race Jatuh Berjamaah Usai Bermanuver di Tikungan, Ambulans Parkir di Sirkuit Jadi Pemicunya
-
Viral Video Sule Terbaring Sakit Minta Netizen Tak Lagi Hujat Putri Delina
-
Viral, Seorang Pria Terekam Buang Air Besar di Tempat Wudu, Aksinya Tuai Kecaman
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana