SuaraSumut.id - Jan Ethes yang merupakan cucu Presiden Jokowi masuk ke Sekolah Dasar (SD). Baru-baru ini ramai tersebar momen pertama kali Jan Ethes mulai masuk SD dengan pengawalan.
Terlihat sejumlah petugas pengawal berjaga di jalan. Ada juga mobil polisi yang sudah standby lebih dulu di lokasi.
Sementara para tenaga pelajar berbaris menunggu kedatangan Jan Ethes. Ada tiga mobil berwarna hitam datang dan berhenti di depan sekolah.
Jan Ethes dan ibunya Selvi Ananda terlihat turun dari mobil dan disusul para asisten serta pengawalnya.
Selvi menggandeng sang anak masuk ke dalam sekolah. Kedatangan Jan Ethes disambut langsung oleh pihak sekolah.
Video kedatangan Jan Ethes viral di media sosial dan mendapatkan berbagai komentar dari netizen.
"Guru-gurunya jadi auto rajin tuh," kata netizen melansir Matamata.com, Jumat (5/8/2022).
"Mendadak gurunya jam 6 udah di sekolah wkwkwk," tambah netizen.
"Cuma Jan Ethes sekolah dikawal paspampres," ujar lainnya.
Baca Juga: Jalani Pemeriksaan Lanjutan Kasus Meme Stupa Borobudur, Roy Suryo Dinyatakan Sehat
Sebagai informasi, saat ini Jan Ethes sudah memasuki SD. Saat TK Jan Ethes berhasil meraih penghargaan sebagai Star Student dalam hal Practical Life.
Berita Terkait
-
Video Viral Jan Ethes Cucu Jokowi Masuk Sekolah Diantar Paspampres, Publik: Pedagang Jajanan Bawa HT Semua
-
Heboh Jan Ethes Masuk Sekolah Dasar Dikawal Paspampres
-
Jan Ethes Masuk SD Diantar Petugas Pengawal: Mendadak Gurunya Jam 6 Udah di Sekolah
-
Ikut Antar Jan Ethes Masuk SD Pertama Kali, Penampilan Selvi Ananda Bikin Warganet Salfok
-
Viral Video Jan Ethes Cucu Presiden Joko Widodo Masuk Sekolah Hari Pertama, Dikawal Ketat Paspampres
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh