SuaraSumut.id - Gus Samsudin yang kini menuai pro dan kontra memiliki padepokan bernama Nur Dzat Sejati. Di sana, dia pun menerima murid atau santri.
Ada lima syarat bagi mereka yang mau jadi murid Gus Samsudin. Pertama, calon murid harus memiliki Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK).
"Kami nggak mau nanti kalau ada buron yang ke sini," kata Gus Samsudin dalam video yang diunggah di @makrumpita, Selasa (16/8/2022).
Syarat kedua adalah memiliki identitas diri. Si calon santri bisa menyerahkan KTP, kartu pelajar hingga Kartu Keluarga sebagai bukti.
Ketiga, ada perwakilan keluarga atau kerabat yang mengantar calon murid ke padepokan. Gus Samsudin ingin tetap ada tanggung jawab dari mereka jika terjadi sesuatu.
"Kalau datang kesini sendiri, kami nggak menerima ya," kata Gus Samsudin.
Syarat keempat memberikan surat pengantar dari desa. Gus Samsudin mengatakan, dokumen itu bisa diminta dari pihak kelurahan.
Syarat terakhir, calon muridnya harus belum menikah atau berumah tangga. Sebab menurut Gus Samsudin, mereka yang datang adalah untuk pengabdian dan tidak mendapat uang dari sana.
"Jadi kami tidak mau kalau yang sudah berkeluarga, menelantarkan anak dan istrinya," kata Gus Samsudin.
Baca Juga: Sindiran Telak Gus Miftah untuk Dukun: Jual Penglaris Gabisa Buat Larisin Sendiri
Sejumlah syarat beragam dari Gus Samsudin membuat netizen heran. Mengapa untuk menjadi santri saja, hal-hal yang harus dipenuhi seperti mau melamar pekerjaan.
"Persyaratannya susah, kayak mau daftar PNS. Padahal santri lho," komentar @mama_ku_41.
"Situ mau ngurus kawin, ngelamar kerjaan atau apa sih. Modelan begini ya kok ada aja yang percaya," komentar @masayuparamita.
"Lah itu mau masuk pesantren atau mau lamar kerja ya pak? Lengkap banget hahahaha," timpal @khaularara_siti_washila_lubis.
Berita Terkait
-
Ngakunya Gus, Irfan Wesi Terciduk Cium-cium Godain Cewek Sambil Dangdutan
-
Profil Gus Samsudin: Perjalanan Spiritual Dan Kontroversinya
-
Penampilan Ammar Zoni Berubah Drastis Selama di Penjara 3 Bulan, Gayanya Disebut Mirip Gus Samsudin
-
Penampilan Ammar Zoni Saat Tiba di Kejaksaan Jadi Gunjingan: Tak Kira Gus Samsudin
-
Heboh Konten Gus Samsudin Bebas Tukar Pasangan, MUI Ingatkan Soal Hukum Rajam
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat