SuaraSumut.id - Bank Mandiri Taspen menyerahkan CSR ke Pemkab Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara (Sumut). SCR sebesar Rp 100 juta itu diserahkan Dirut Bank Mandiri Taspen Elmamber P Sinaga dan diterima langsung Wakil Bupati Tapanuli Utara Sarlandy Hutabarat.
Elmamber mengatakan, CSR itu ditujukan untuk merenovasi fasilitas UMKM milik Pemkab Tapanuli Utara.
"CSR ini sejalan dengan misi kami. Bantuan ini merupakan wujud nyata kolaborasi antara Bank Mandiri Taspen dengan pemerintah daerah, dalam rangka mewujudkan UMKM yang bermutu serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat," katanya dalam keterangan yang diterima, Senin (22/8/2022).
Dia berharap melalui CSR ini pelaku wirausaha khususnya sektor UMKM semakin berkembang dan menjadi inkubasi bagi usaha-usaha baru khususnya para pensiunan ASN, TNI & Polri.
"Semoga ke depan akan semakin banyak para wirausahawan baru, terutama para pensiunan, yang lahir dari Tapanuli Utara," kata Elmamber.
Wakil Bupati Tapanuli Utara Sarlandy Hutabarat mengatakan, bantuan yang diberikan akan disalurkan untuk meningkatkan kualitas fasilitas UMKM di wilayah administrasinya.
Ia berharap ke depannya Pemkab dapat menjalin kerja sama yang semakin erat, sehingga dapat mendorong semangat berwirausaha di Tapanuli Utara.
"Semoga semakin banyak masyarakat Tapanuli Utara yang berwirausaha," katanya.
Baca Juga: Jelang Lawan Manchester United, Jurgen Klopp Bahas Kemungkinan Liverpool Datangkan Gelandang Baru
Berita Terkait
-
Kimia Farma Sinergikan CSR di Jakarta, Baduy Hingga Blitar
-
DPRD Nilai Pemko Batam Tak Transparan Kelola CSR Perusahaan: Data yang Dipaparkan Tak Sesuai
-
Tekan Angka Gizi Buruk Ibu dan Balita di Jabar WOM Finance Kucurkan CSR
-
Dukung Capaian SDGs, Semen Gresik Raih Penghargaan TJSL & CSR Award 2022
-
Berkomitmen Mewujudkan Pelestarian Lingkungan, JIEP Raih Penghargaan CSR dan TJSL Award 2022
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja