SuaraSumut.id - Pesulap Merah alias Marcel Radhival membantah tudingan bahwa perseteruannya dengan Gus Samsudin adalah rekayasa.
"Sejak kapan jadi settingan?" tanya Pesulap Merah dalam sebuah wawancara di kanal YouTube Cumicumi, Minggu (18/9/2022).
Pesulap Merah kemudian berkata bahwa sangat tidak masuk akal bila perseteruan dengan Gus Samsudin merupakan hasil rekayasa.
"Sekarang gini, kalau orang waras mikir, kalau itu settingan, ngapain saya sampai diintimidasi pas di sana?" katanya, dikutip dari Suara.com, Senin (19/9/2022).
Baca Juga: Drama Ribut-ribut dengan Gus Samsudin Dituduh Cuma Settingan, Pesulap Merah: Buktiin!
Bahkan, Gus Samsudin sampai membuat laporan polisi terhadap Pesulap Merah, di mana laporan tersebut masih diproses oleh penyidik Polda Jawa Timur.
"Ngapain juga saya sampai dilaporin? Laporannya sampai sekarang masih diproses loh," kata Pesulap Merah.
Pesulap Merah lantas menantang pihak-pihak yang menyebut perseteruannya dengan Gus Samsudin sebagai hasil rekayasa untuk membuktikan tuduhannya.
"Jadi kalau ada yang bilang settingan, buktiin dong," ucap Pesulap Merah dengan nada meninggi.
Sebagaimana diketahui, perseteruan Pesulap Merah dan Gus Samsudin mencuri perhatian banyak orang.
Baca Juga: Ancam Laporkan Balik Gus Samsudin, Pesulap Merah: Demi Allah Saya Penjarakan!
Salah satunya seperti teman Pesulap Merah, Away yang menyebut perseteruan dengan Gus Samsudin memang sudah dipersiapkan sejak awal.
Berita Terkait
-
Ngakunya Gus, Irfan Wesi Terciduk Cium-cium Godain Cewek Sambil Dangdutan
-
Film Limbad Jeblok dan Cuma Laku 50 Tiket, Pesulap Merah Soroti Kehadiran Gus Idris
-
Pesulap Merah Sebut Indigo Setingan, Sentil Frislly Herlind Kesurupan Cuma Akting
-
Beda Sikap Ustaz Khalid Basalamah dan Raffi Ahmad Usai Dapat Gelar Doktor, Yang Satu Dipuji Selangit
-
Pesulap Merah Bongkar Profil Asli Pendiri Kampus UIPM, Tertera Sebagai Letnan Gadungan
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
Terkini
-
Aceh Diguncang 46 Kali Gempa Susulan
-
Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Sumut Turun 68 Persen
-
Bobby Nasution Imbau Warga Berhati-hati saat Berwisata: yang Punya Anak, Diperhatikan, Dijaga
-
Lebaran at The Kaldera, BPODT Hadirkan Atraksi Wisata Seru di Danau Toba
-
Tinjau Kapal Penyeberangan di Danau Toba, Bobby Nasution Temukan Kapal Tak Miliki Izin