
SuaraSumut.id - Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, menyebabkan ratusan orang meninggal dunia dan lainnya menjalani perawatan.
Sejumlah klub bola Indonesia mengunggah foto atau gambar tanda berkabung atas tragedi Kanjuruhan Malang.
Jika sebelumnya logo klub bola di media sosial masing-masing penuh warna, namun kali ini berganti dengan warna hitam.
![PSMS Medan menyampaikan turut berduka cita. [Instagram @official_psmsmedan]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/10/02/24114-psms-medan.jpg)
Seperti di akun Instagram @official_psmsmedan menyampaikan turut berduka cita atas tragedi tersebut.
Baca Juga: Update! Korban Meninggal Tragedi Stadion Kanjuruhan Tembus 170 Orang Lebih
"Sepak bola Indonesia berduka. Turun berduka cita seluruh korban di kanjuruhan, Malang. Tidak ada pertandingan sepak bola sebanding dengan sebuah nyawa," tulisnya.
Akun Instagram @officialpersebaya juga menyampaikan turut berduka cita atas jatuhnya korban jiwa dalam laga Arema FC vs Persebaya.
"Keluarga besar Persebaya turut berdukacita sedalam-dalamnya atas jatuhnya korban jiwa setelah laga Arema FC vs Persebaya. Alfatihah untuk para korban. Dan semoga keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan. Tidak ada satupun nyawa yang sepadan dengan sepak bola. A," tulisnya.
"Segenap keluarga besar PERSIB menyampaikan turut berduka cita atas kejadian yang terjadi di Stadion Kanjuruhan, Malang," tulis akun Instagram @persib.
Selain itu, Arema FC juga juga turut mengganti logo di media sosial menjadi hitam.
Baca Juga: Pertandingan Persib Vs Persija Ditunda, Luis Milla Ucapkan Duka Cita untuk Korban Tragedi Kanjuruhan
"Dengan hati yang ikut patah serta hancur, kami turut menyampaikan turut berduka sedalam-dalamnya kepada para korban. Karena sejatinya sepakbola ada sebuah hiburan, tidak satupun pertandingan sepakbola yang sebanding dengan nyawa," tulis akun Instagram @perselaFC.
Berita Terkait
-
Arema FC Gigit Jari di Markas Sendiri, Madura United Jauhi Jurang Degradasi
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
-
Jadwal BRI Liga 1 Pekan Ini: Arema FC Main Dua Kali dalam 4 Hari
-
Ingin Persib Juara Lebih Cepat, Beckham Putra Harapkan Dewa United dan Persebaya Tergelincir
-
5 Rekomendasi Kota untuk Healing: Rasakan Vibes Syahdu Salatiga hingga Malang
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
5 Sabun Cuci Muka untuk Kulit Kering, Recommended Teregistrasi BPOM
-
Indonesia Getol Negosiasi Bareng AS, Hubungan dengan China Terancam?
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
Terkini
-
Tas dan Serpihan Mobil Terjun ke Sungai Pakpak Bharat Sumut Ditemukan
-
Bobby Nasution Ganti Pola Pemberian Bantuan untuk Rumah Ibadah
-
Lindungi Pekerja Migran, Abdul Kadir-Bobby Nasution akan Dirikan Sekolah Vokasi di Sumut
-
Pria di Labusel Cabuli 3 Remaja, 1 Korban Hamil
-
Penembak Remaja hingga Tewas Saat Tawuran di Medan Serahkan Diri ke Polisi