SuaraSumut.id - Heboh sebuah video yang menarasikan Najwa Shihab berhasil mempolisikan Nikita Mirzani beredar di media sosial.
Dalam video itu, Nikita bahkan diklaim telah mendekam di balik jeruji besi. Video diunggah di Facebook. Dalam unggahannya, netizen tersebut membuat narasi sebagai berikut.
"Hari Ini! Najwa Shihab Berhasil Polisikan Nikita Mirzani, Kini Berakhir Dijeruji Besi".
Melalui thumbnail video, terlihat Najwa sedang bersama beberapa anggota kepolisian. Najwa bersama aparat petugas disandingkan dengan foto Nikita Mirzani mengenakan baju tahanan.
"Kesabaran Najwa Shihab Meledak. Nikita Mirzaki Berakhir di Jeruji Besi," keterangan yang ada di thumbnail video.
Penjelasan
Melansir BeritaHits.id, Senin (3/10/2022), berdasarkan penelusuran bahwa video itu adalah hoaks. Judul video itu hanyalah click bait sehingga isi video tidak sesuai dengan judul.
Dalam video singkat tersebut hanya berisi pembacaan artikel dari beberapa media. Video unggahan netizen tersebut menggunakan thumbnail hasil suntingan. Foto Nikita menggunakan baju tahanan hanyalah hasil suntingan.
Foto aslinya dapat dilihat melalui salah satu artikel berjudul Bandar Sabu Asal Aceh Ditembak Mati di Medan yang diterbitkan REPUBLIKA.CO.ID pada 13 Agustus 2017 silam.
Baca Juga: Tretan dan Coki Pardede Sindir Baim Wong Gegara Prank KDRT: Kecanduan AdSense Lebih Bahaya
Salah satu artikel yang dibacakan di video adalah artikel Suara.com yang berjudul Nikita Mirzani kembali menyindir Najwa Shihab, Ancam Bongkar Tempat Check In.
Kesimpulan
Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa video dengan klaim Najwa Shihab berhasil polisikan Nikita Mirzani adalah klaim yang salah. Unggahan tersebut termasuk ke dalam konten yang dimanipulasi.
Berita Terkait
-
Kembali Senggol Najwa Shihab, Nikita Mirzani Hingga Bilang Kata Tak Pantas: Kayak Drama T...
-
Cek Fakta: Video Nikita Mirzani Diborgol Polisi karena Dilaporkan Najwa Shihab
-
Terbaru! Nikita Mirzani Minta Polisi Usut Baim Paula, Bandingkan dengan Najwa Shihab: Nggak Ada Harga Dirinya!
-
Gercep! Kru Najwa Shihab Bikin Investigasi Tragedi Kanjuruhan Malang
-
Belum Usai Polemik dengan Najwa Shihab, Kini Nikita Mirzani Senggol Baim Paula: Penjarain Aja Pak!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja