SuaraSumut.id - Marissya Icha tak terima dituding cepu alias penyebar rahasia. Dia pun bela diri melalui unggahan Instagram Story.
Marissya Icha dituding cepu gegara mengungkap isi Instagram Story Rizky Billar yang seharusnya ditujukan untuk teman dekat, atau close friend.
Dalam unggahan Instagram Story-nya, pada Senin (10/10/2022), Marissya Icha mengatakan bahwa apa yang sudah diunggah di media sosial berarti bisa disebarluaskan kembali oleh pihak lain.
"Namanya sudah di-posting di medsos berarti sudah siap didistribusikan kembali dong dan juga sudah siap jadi bahan pembicaraan banyak orang?" bela Marissya Icha.
Terlebih apa yang dibicarakan oleh Rizky Billar bukanlah sebuah aib.
"Lagian isinya juga bukan berupa aib kan?" imbuhnya, dikutip dari Suara.com.
Marissya Icha melanjutkan, "Isinya juga pesan yang ingin disampaikan dari hati, curhatan yang ditulis dengan tujuan agar orang membacanya, pesan yang ditunjukkan untuk seseorang, dan ingin orang tersebut baca kan?"
Berdasarkan opininya tersebut, tidak seharusnya tindakannya memperlihatkan isi Instagram Story Rizky Billar yang di-close friend diperdebatkan.
"Berarti dengan tujuan, sudah siap jadi bahan perbincangan dong? Kok heboh?" ucap Marissya Icha.
Berita Terkait
-
Dituduh Cepu, Dalih Marissya Icha Bongkar Curhatan Rizky Billar karena Bukan Aib
-
Tahu Postingan Close Friend Rizky Billar, Marissya Icha dan Suami Lesti Kejora Tak Saling Follow
-
Marissya Icha Bocorkan Curhatan Rizky Billar di Close Friend, Singgung Soal Pembunuhan Karakter
-
Dituduh Cepu Karena Bongkar Curhatan Rizky Billar, Marissya Icha: Kan Bukan Aib
-
Bongkar Isi Instagram Stories Rizky Billar, Marissya Icha Dihujat: Aduh Cepu Banget!
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh