SuaraSumut.id - Otoritas Ukraina mengamankan pembebasan 32 orang lebih tentara melalui kesepakatan pertukaran tahanan dengan Rusia.
Menurut kantor berita pemerintah Ukrinform yang mengutip Andrii Yermak selaku Kepala Kantor Presiden, para tentara yang dibebaskan itu di antaranya pejabat, bintara dan tamtama.
Kementerian Reintegrasi Wilayah Pendudukan Sementara mengonfirmasi telah menerima jasad 62 tentara.
Menurut Ukrinform, jasad-jasad itu milik tahanan perang Ukraina yang tewas dalam ledakan di desa Olevnik di wilayah Donetsk, lokasi Pemerintah Ukraina meminta pertanggungjawaban Moskow.
Pada 21 September Rusia dan Ukraina sepakat melakukan pertukaran 200 tahanan perang, termasuk komandan senior Ukraina, sebagai buah dari upaya diplomatik dan mediasi Turki yang dilakukan bersama pimpinan kedua negara. (Antara/Anadolu)
Berita Terkait
-
Perang Tak Masuk Akal, Paus Fransiskus Tuding Rusia Lakukan Agresi dan Imperialisme di Ukraina
-
Bertemu Putin dan Zelenskyy, Presiden Jokowi Tegaskan Indonesia Hanya Ingin Melihat Perang Segera Berhenti
-
Pasukan Asing di Ukraina: Kami Bergabung untuk Kemerdekaan dan Kebebasan
-
Terus Dibombardir Rusia, Warga Sipil Ukraina yang Tewas Sudah Mencapai 4.700 Orang
-
Kondisi Terkini Perang Eropa: Dibombardir Rusia, Ukraina Tarik Pasukan Dari Kota Severodonetsk
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan