SuaraSumut.id - Meski jadi korban KDRT, pedangdut Lesti Kejora mengaku tidak menyesal menikah dengan Rizky Billar. Hal itu dinyatakan ustaz Subki Al Bukhari.
Menurutnya, keputusan Lesti Kejora mencabut laporannya dan memaafkan Rizky Billar juga bukan tanpa alasan.
Selain tidak ingin Rizky Billar dipenjara, Lesti Kejora juga ingin kondisi mereka baik-baik saja ketika harus berpisah.
"Dia nggak mau istilahnya ibarat pabrik, dia (Lesti Kejora) nggak mau buang limbah kotor di sungai. Jadi, dia bilang kalau pun harus berpisah, dia sudah dalam keadaan baik atau dia tahu cara hidup yang baik. Ini dari omongan dede nih," kata Ustaz Subki Al Bukhari, dikutip darib Suara.com, Senin (17/10/2022).
Bahkan, Lesti Kejora tetap menilai Rizky Billar sosok pria yang sudah lebih baik daripada pria sebelumnya.
"Kalau saya tidak ditakdirkan bersama lagi dengan dia (Rizky Billar). Dia sudah punya karakter yang lebih bagus dari sebelumnya," jelasnya.
Kini, Lesti Kejora pun memutuskan untuk rujuk dan kembali tinggal satu rumah dengan Rizky Billar setelah mencabut laporannya.
Berita Terkait
-
Lihat Langsung Sikap Rizky Billar saat Dibangunkan, Sosok Ini Puji Kesopanan Lesti Kejora
-
Walau Sudah Alami KDRT, Ini Alasan Lesti Kejora Tetap Mau Serumah dengan Rizky Billar
-
Vendor Ngunduh Mantu Klaim Jadi Saksi Omongan Kasar Rizky Billar ke Lesti Kejora
-
Hotman Paris Beberkan Fakta Baru tentang Perdamaian Lesti Kejora dan Rizky Billar
-
Ustaz Ini Klaim Lesti Kejora Tak Niat Penjarakan Rizky Billar, Netizen: Bantingan Kakak di Kasur Bikin Dede Pengen Lagi!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana
-
59.365 Meter Jaringan Irigasi di Kabupaten Aceh Timur Rusak Akibat Bencana
-
Kurikulum Darurat KBM Diterapkan di Aceh Timur Pascabencana