SuaraSumut.id - Israel membantah telah menjual senjata ke Ukraina yang sedang berperang dengan Rusia.
Bantahan tersebut disampaikan oleh Menteri Pertahanan Israel, Benny Gantz.
"Kami tidak menjual senjata ke Ukraina," tegas Gantz dalam wawancara dengan radio ultra-Ortodoks Kol Chai Yahudi sebagaimana disadur dari laman kantor berita Anadolu, Senin (24/10/2022).
Menteri pertahanan Israel mengatakan, Tel Aviv sebelumnya tidak menjual senjata ke Ukraina.
Menteri Urusan Diaspora Nachman Shai pada Senin meminta pemerintah Israel untuk mengirim senjata ke Ukraina sebagai tanggapan atas laporan tentang pengiriman rudal Iran ke Rusia.
Gantz mengatakan, "dia salah, saya menteri pertahanan yang bertanggung jawab untuk mengekspor senjata Israel."
Menanggapi pernyataan Shai, mantan Presiden Rusia Dmitry Medvedev memperingatkan Israel terhadap pengiriman senjata ke Ukraina
"Israel tampaknya akan memasok senjata ke rezim Kiev. Sebuah langkah yang sangat gegabah. Itu akan menghancurkan semua hubungan antar-negara kita," ujar dia. (Sumber: Anadolu)
Baca Juga: Kantor BPOM Medan Didemo Gegara Kasus Gagal Ginjal Anak
Berita Terkait
-
10 Momen Geng Cendol Arisan Sambil Rayakan Ultah Paula Verhoeven, Meriah Banget
-
Hasil NBA: Cavaliers dan Jazz Butuh Overtime untuk Petik Kemenangan
-
BPOM Rilis Daftar Obat Yang Telah Diuji, Apakah Sanmol Mengandung Etilen Glikol?
-
Gempar! Warga Kubu Raya Temukan Bayi Laki-Laki Telanjang di Semak-Semak Kebun
-
Firli Bahuri Mau Ketemu Lukas Enembe, Dewas KPK: Kalau Tidak Dilarang Tidak Perlu Izin
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat