SuaraSumut.id - Israel membantah telah menjual senjata ke Ukraina yang sedang berperang dengan Rusia.
Bantahan tersebut disampaikan oleh Menteri Pertahanan Israel, Benny Gantz.
"Kami tidak menjual senjata ke Ukraina," tegas Gantz dalam wawancara dengan radio ultra-Ortodoks Kol Chai Yahudi sebagaimana disadur dari laman kantor berita Anadolu, Senin (24/10/2022).
Menteri pertahanan Israel mengatakan, Tel Aviv sebelumnya tidak menjual senjata ke Ukraina.
Menteri Urusan Diaspora Nachman Shai pada Senin meminta pemerintah Israel untuk mengirim senjata ke Ukraina sebagai tanggapan atas laporan tentang pengiriman rudal Iran ke Rusia.
Gantz mengatakan, "dia salah, saya menteri pertahanan yang bertanggung jawab untuk mengekspor senjata Israel."
Menanggapi pernyataan Shai, mantan Presiden Rusia Dmitry Medvedev memperingatkan Israel terhadap pengiriman senjata ke Ukraina
"Israel tampaknya akan memasok senjata ke rezim Kiev. Sebuah langkah yang sangat gegabah. Itu akan menghancurkan semua hubungan antar-negara kita," ujar dia. (Sumber: Anadolu)
Baca Juga: Kantor BPOM Medan Didemo Gegara Kasus Gagal Ginjal Anak
Berita Terkait
-
10 Momen Geng Cendol Arisan Sambil Rayakan Ultah Paula Verhoeven, Meriah Banget
-
Hasil NBA: Cavaliers dan Jazz Butuh Overtime untuk Petik Kemenangan
-
BPOM Rilis Daftar Obat Yang Telah Diuji, Apakah Sanmol Mengandung Etilen Glikol?
-
Gempar! Warga Kubu Raya Temukan Bayi Laki-Laki Telanjang di Semak-Semak Kebun
-
Firli Bahuri Mau Ketemu Lukas Enembe, Dewas KPK: Kalau Tidak Dilarang Tidak Perlu Izin
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja