SuaraSumut.id - Akun Twitter @jerseyforum menuding anak kedua Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Rayyanza Malik Ahmad alias Cipung pakai jersey Manchester United (MU) palsu.
Setelah ramai, akun tersebut akhirnya meminta maaf. "Ternyata gue salah persepsi dalam melihat jersey ang digunakan di postingan @manutd_id ini," katanya, dikutip dari Suara.com, Jumat (4/11/2022).
"Di awal kita kira jersey yang digunakan adalah jersey bayi, ternyata dia menggunakan jersey toddler, yang digunakan oleh balita tinggi >80 cm. Untuk itu gue minta maaf ke @manUtd_ID atas kesalahan yang kami lakukan," sambungnya lagi.
Si pemilik akun mengaku tidak tahu bahwa bocah tersebut adalah anak Raffi Ahmad.
"Baru tahu juga ternyata yang ada di dalam foto itu adalah @raffi_nagita17 dan putra keduanya (not a fan of infotainment). Untuk itu gue minta maaf kepada mereka berdua," tuturnya.
Unggahan @jerseyforum ini kemudian diunggah ulang @ARSIPAJA di Twitter dan langsung menuai beragam respons netizen.
"Apa Nagita nggak ketawa dibilang beli KW? Itu MU kalo mau dibeli juga bisa," tulis salah satu netizen.
"Dari statementnya jerseyforum sih niatnya baik menghimbau anti pembajakan. Tapi ya minimal research dulu lah om wkw sekelas nagita pake jersey kw. Digaplok duit segepok mingkem lu," timpal lainnya.
Seperti diketahui, akun resmi Manchester United mengunggah foto Rayyanza Malik Ahmad mengenakan jersey klubnya. Cipung sapaannya berpose bareng Nagita Slavina.
Baca Juga: Usai Mampang di IG Manchester United, Rayyanza Disebut Pakai Jersey KW?
Melihat itu, akun @jerseyforum menuding adik Rafathar itu pakai jersey KW.
"Pertanyaannya, akun resmi klub menampilkan jersey KW. Jadi @manutd support pembajakan? Semoga gue salah yah. Tapi biarin rame dulu deh wkwk," tulisnya yang kemudian viral.
Tag
Berita Terkait
-
Sempat Viral Pakai Jersey Manchester United: Kepala Cipung Benjol, Nagita Slavina Sampai Nangis!
-
Dialami Rayyanza Cipung Hingga Benjol, Ini 5 Pertolongan Pertama Bayi Jatuh dari Tempat Tidur
-
Bikin Gemes, Cipung Pakai Jersey MU Sambil Berenang Jadi Sorotan Netizen Hingga Kritikan
-
Viral! Cipung dan Nagita Slavina Mejeng di Official Akun Manchester United, Netizen: OTW Jadi Ranchester United
-
Rayyanza Cipung Nyungsep Sampai Benjol, Nagita Slavina Nangis Gemetaran
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja