SuaraSumut.id - Polda Sumut dan Polres Pelabuhan Belawan mendapat penghargaan dari Kementerian Perekonomian RI. Penghargaan diberikan karena berhasil mengungkap kasus manipulasi data pribadi dalam pendaftaran program kartu prakerja.
Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak mengucapkan terima kasih atas penghargaan yang diberikan.
"Penghargaan ini kami jadikan sebagai motivasi untuk lebih baik lagi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Diharapkan kehadiran Polda Sumut dan jajaran dapat dirasakan di tengah-tengah masyarakat," kata Panca Putra, Selasa (8/11/2022).
Pada kesempatan itu, Panca Putra Simanjuntak hadir sebagai pembicara dalam sosialisasi Peraturan Presiden No 113 Tahun 2022 tentang perubahan kedua Peraturan Presiden No 36 Tahun 2020 tentang pengembangan kompetensi kerja melalui program kartu prakerja.
"Sangat penting buat kita untuk selalu menyukseskan program pemerintah, ini sangat penting buat masyarakat dan peran Polri untuk mendorong agar program ini berjalan baik," katanya.
Berita Terkait
-
Akibat Pandemi, Jumlah Siswa Prestasi Penerima Penghargaan di DIY Turun
-
Raih 3 Penghargaan Bergengsi AHI Awards 2022, PT Semen Gresik Institusi Terpopuler di Media Digital
-
Presiden Jokowi Dapat Penghargaan Perdamaian Imam Hasan bin Ali 2022
-
Raih Penghargaan Aktris Pendukung Terbaik, Ma Li Sebut Sosok Ini Cahayanya
-
Berdedikasi Wujudkan Perdamaian, Jokowi Terima Penghargaan Perdamaian Internasional Imam Hasan bin Ali Tahun 2022
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh