SuaraSumut.id - Seorang penggembira asal Medan meninggal dunia saat menghadiri Muktamar Muhammadiyah di Solo, Jawa Tengah (Jateng).
Iswar Iwan Angta (64) meninggal di pondokan SMP Muhammadiyah Kertasura, Minggu (20/11/2022) sekitar pukul 02.20 dini hari.
Melansir dari sangpencerah.id, Iswar merupakan anggota Muhammadiyah Ranting Tanjung Sari Timur. Ia datang ke Solo bersama puluhan penggembira lain dengan menggunakan bus wisata.
Iswar sempat terjatuh saat masih di kapal penyeberangan Bakahuni- Merak. Namun demikian, dirinya tetap dibawa ke Solo oleh rombongan.
Di Solo, Iswat tidak opname karena rencana akan dipulangkan ke Medan, Sumatera Utara (Sumut).
Ketua PCM Tanjung Sari Muhammad Yusuf mengaku, pihaknya telah membelikan tiket untuk kembali ke Medan guna berobat. Namun, sebelum dipulangkan Iswar telah meningga dunia.
"Pak Marpuji Ali sudah takziah dan membantu proses pemulangannya,” katanya.
Saat ini sedang dilakukan proses persiapan untuk pemulangan jazanah Iswar ke Medan.
Berita Terkait
-
Cerita Haru di Balik Dapur Muktamar Muhammadiyah, Buruh Cuci Ini Akhirnya Bisa Makan Daging di Luar Lebaran
-
Apa Itu Muktamar Muhammadiyah? Ketahui Pengertian dan Sejarahnya
-
Ridwan Kamil Bikin Heboh Muktamar ke-48 Muhammadiyah di Solo, Jadi Buruan Foto Emak-emak
-
Akhirnya Puan dan Ganjar Dipertemukan di Muktamar Muhammadiyah Solo
-
Kala Puan Maharani Disoraki "Huuu" Peserta Muktamar Muhammadiyah ke 48 di Solo
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini