SuaraSumut.id - Anak-anak penyandang disabilitas dilatih membuat dan meracik kopi dan mocktail
yang dilaksanakan di salah satu outlet. Pelatihan digelar oleh perusahaan karya anak bangsa yang bergerak di sektor food and beverages, HW Group.
Dalam pelatihan yang dihadiri puluhan penyandang disabilitas, Edho Zell, influencer sekaligus youtuber terlihat aktif dalam kegiatan. Dirinya terlihat membuat minuman yang dipandu langsung oleh Vikram, bar trainer HW Group.
"Mudah-mudahan akan ada kesempatan baru di HW Group dan bisa diaplikasikan," kata Edho Zell dalam keterangan tertulis, Kamis (2/2/2023).
Tertarik dengan pelatihan itu, salah seorang peserta dari kitaoneus.asia bertanya "Apakah tuli bisa bekerja di HW Group?
Adhitiya W Wibawa, General Manager dari Human Capital & Facility Management lalu menjawab bahwa penyerapan tenaga kerja disabilitas sangat mungkin dilakukan.
Pihaknya bersama kitaoneus.asia sedang dalam proses bekerja sama dan akan memfasilitasi pelatihan dan membimbing setiap calon tenaga kerja disabilitas hingga dapat bekerja bersama HW.
"Dengan dukungan ini kami berharap berkontribusi dalam meningkatkan ekonomi kerakyatan dan memperkaya sumber daya manusia Indonesia yang berkualitas," ujarnya.
Maria dari kitaoneus.asia mengatakan sangat menghargai pelayanan dan fasilitas pelatihan yang diberikan kepada penyandang disabilitas.
"Kami berharap ke depannya banyak kegiatan yang dapat dilaksanakan bersama untuk membangun teman-teman dengan disabilitas," ungkapnya.
Baca Juga: 5 Deretan Produk Make Up Pinkflash yang Wajib Dicoba untuk Pemula
Berita Terkait
-
Temui Komunitas Penyandang Disabilitas, Ganjar Siapkan Pelatihan Usaha dan Perbaikan Fasilitas Umum
-
Relawan Sandiuno Bantu Pendapatan Rumah Tangga Warga Bandung Raya Melalui Pelatihan Wirausaha
-
Peluang Kerja Baru Terbuka di Kuningan Melalui Pelatihan yang Diberikan Relawan Sandi Uno
-
Peraih Perak Olimpiade Barcelona Bikin Terobosan, Kembangkan Aplikasi Pelatihan Digital
-
Tingkatkan Kemampuan Bertani, OMG Beri Pelatihan Budidaya Tembakau ke Petani Milenial Pamekasan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat