SuaraSumut.id - Viral video yang menunjukkan seorang wanita muda memakai kemben hitam menari-sujud di Jalan Turi Medan.
Betapa tidak, wanita berkemben hitam ini melakukan gerakan aneh di tengah jalan.
Peristiwa terjadi pada Jumat (24/3/2023) siang. Gerakan aneh wanita ini sontak mengejutkan pengguna jalan.
Dilihat dari akun instagram @tkpmedan, tampak awalnya wanita yang diperkirakan berusia 21 tahun ini melakukan gerakan seperti orang sedang sujud. Wanita itu lalu mengangkat tangan berulang-ulang.
Sejurus kemudian, wanita ini lalu melakukan gerakan seperti orang menari. Posisinya duduk di aspal jalanan dengan tangan diangkat ke atas.
"Kenapa ini? Kena santet ini," ucap salah seorang warga dalam video yang melintas di lokasi kejadian dikutip Minggu (26/3/2023).
Kanit Reskrim Polsek Medan Kota Iptu Widi Lumbanraja ketika dikonfirmasi SuaraSumut.id memberikan fakta mengejutkan mengenai kejadian ini. Ia menjelaskan dugaan sementara, wanita ini mengalami gangguan jiwa.
"Jadi di Jalan Sempurna itu ada pengobatan alternatif, jadi udah empat hari di sana," ungkapnya.
Entah bagaimana, wanita ini dapat keluar dari lokasi pengobatan di Jalan Sempurna. Wanita yang berstatus mahasiswi ini lalu ditemukan melakukan gerakan aneh di Jalan Turi Medan.
"Sekarang sudah dibawa sama keluarganya, ke rumah sakit. Orangtuanya bilang kami bawa aja ke rumah sakit jiwa pak buat berobat," ungkapnya.
Baca Juga: Astagfirullah, Maling Kotak Amal di Bulan Ramadan
Disinggung mengenai pemicu wanita ini mengalami gangguan jiwa, Widi belum dapat memastikan.
"Orangtuanya gak ada cerita kenapa dia bisa seperti itu," tukasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Video 61 detik Lesti Kejora Viral Sampai Ditonton 14 Juta Kali
-
Video Pendek Amanda Manopo Viral hingga Ditonton Jutaan Kali, Dibulak-balik gak Ada Bosennya
-
Viral Bocah Nangis Karena Dibully Teman, Respon Sang Ibu Bikin Emosi
-
Penampilan Tiara Andini di Pontianak Viral, Netizen: Kali Ini Emosinya Keluar
-
Viral Pria Salat Tarawih Pakai Kaos Gambar Cewek Seksi, Netizen: Ketahuan Jarang ke Masjid!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional