SuaraSumut.id - Pelatih PSDS Deli Serdang Susanto mengungkap penyebab kekalahan skuadnya dari PSMS Medan di lanjutan Liga 2, Minggu (1/10/2023). Menurutnya, pasukannya banyak melakukan kesalahan dan terjadi miskomunikasi.
Pada pertandingan yang digelar di Stadion Teladan Medan, PSDS Deli Serdang dibantai oleh PSMS Medan dengan skor 1-3.Gol pertama untuk PSMS Medan tercipta lewat kaki Ichsan Pratama, dan brace Wahyu Rahmad Ilahi. Sementara satu-satunya gol balasan PSDS dicetak Noriki Okada.
Kekalahan ini menjadi bahan evaluasi bagi pasukan Susanto. Ia mengaku, skuadnya gagal memberikan perlawanan ke rival.
"Salah satu yang menjadi evaluasi adalah bagaimana kita meminimalisir kesalahan-kesalahan di barisan pertahanan kita sendiri. Banyak terjadi banyak kesalahan sehingga banyak terjadi miskomunikasi," katanya.
Lebih lanjut Susanto mengatakan, banyak catatan yang menjadi PR bagi anak-anak asuhnya setelah mengalami kekalahan dari PSMS, meski secara statistik anak-anak asuhnya mampu mengimbangi permainan tuan rumah.
Ia menyebur anak-anak asuhnya masih sering melakukan kesalahan saat mengantisipasi bola menyilang. Padahal sudah ssering diwanti-wanti agar meningkatkan pengawasan pada pergerakan setiap pemain lawan, khususnya mengantisipasi bola menyilang.
"Setiap lini akan kita evaluasi, khususnya barisan pertahanan bagaimana agar ke depannya bisa lebih baik lagi. Demikian juga komunikasi sesama pemain harus lebih intens dilakukan sehingga tidak ada kesalahan-kesalahan lagi," terangnya, dimuat Antara.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat