SuaraSumut.id - Jasa ekspedisi Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) memiliki banyak cabang yang tersebar di Indonesia. Berikut daftar kantor JNE di Meda yang membuka layanan selama 24 jam.
JNE merupakan jasa ekspedisi yang dikelola oleh PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir. Perusahaan JNE diirikan pada 26 November 1990.
Sejak saat itu, JNE memulai kegiatan usaha yang terpusat pada kepabeanan/impor kiriman barang/dokumen serta pengantarannya dari luar negeri ke Indonesia.
Seiring berjalannya waktu, JNE tak hanya melayani impor kiriman barang dari luar negeri, namun juga pengiriman dalam negeri (domestik) sejak 1994.
Baca Juga: Termasuk Semen Padang, Berikut 3 Klub yang Tak Terkalahkan hingga Pekan ke-4 Liga 2 2023/2024
Selang setahun, JNE menyediakan sistem drop point atau agen pengiriman yang disebut dengan Takuhaibin. Inilah yang menjadi pencetus agen JNE yang kini jumlahnya ribuan di Tanah Air.
Sejak 2000, JNE meluncurkan jenama JNE Express yang menjadi langganan banyak orang, khusunya para pelaku bisnis online untuk urusan kirim barang.
Selain JNE Express, perusahaan juga menyediakan layanan JNE Logistics, JNE Freight, JNE International dan Roket Indonesia. Customer tinggal pilih layanan paket sesuai kebutuhan.
Menariknya, sebagai jasa ekspedisi, sejumlah agen JNE membuka jam operasional 24 jam penuh, sehingga kapanpun dapat melayani customer. Layanan ini juga tersedia di Medan, Sumatera Utara.
Berikut kantor JNE di Medan yang buka 24 jam, lengkap dengan lokasinya.
Baca Juga: Pria Terjebak di Lubang 3 Meter Gegara Lantai Kamar Mandi Amblas, Damkar Medan Turun Tangan
1. JNE Kantor Cabang Sumatera Utara
Alamat: Jl. Brigjend Katamso No.523E, Sei Mati, Kec. Medan Maimun, Kota Medan, Sumatera Utara 20214
Nomor Telepon: (061) 76526200
2. JNE Cabang Utama Medan ( JNE Amplas Trade Center, Blok F10 )
Alamat: Jl Sisingamangaraja KM 10,5 Kompleks Amplas Trade Canter Blok F No. 10, Timbang Deli, Medan Amplas, Medan Sumatra Utara 20149
Nomor Telepon: (061) 30003888
Selain JNE 24 jam di atas, terdapat puluhan agen JNE Express di Medan yang membuka layanan dengan jam operasional tertentu. Customer dapat dengan mudah menemukan lokasinya.
Berita Terkait
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
-
Surga Satwa Berubah Jadi Medan Perang: Perang Israel-Hizbullah Ancam Migrasi Burung
-
Lowongan Kerja Host Live Olshop di Medan
-
Siapa Ryan van de Pavert? Pemain Keturunan Medan-Surabaya, Main di Ajax Amsterdam Bareng Anak Rafael van der Vaart
-
Striker Berdarah Medan Eligible Jadi Finisher Mematikan Timnas Indonesia, Dijamin Anti Gagal!
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
Terkini
-
Prudential Indonesia Catat Kinerja Positif di Kuartal III/2024
-
Yusril Minta Penegak Hukum Usut Tuntas Kasus Revitalisasi Situs Benteng Putri Hijau
-
2.825 Jiwa Terdampak Banjir Aceh Barat
-
24.258 Warga Binaan Masuk DPT Pilgub Sumut 2024, Disiapkan 64 TPS
-
Mobil Fortuner Bergambar Edy Rahmayadi-Hasan Basri Kecelakaan di Tapsel Tewaskan Mahasiswi