SuaraSumut.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan menggelar debat keempat Pilpres 2024, hari ini Minggu (21/1/2024). Debat kali ini menjadi panggung tiga calon wakil presiden (cawapres), yaitu Muhaimin Iskandar, Gibran Rakabuming Raka, dan Mahfud MD.
Ketiga cawapres tersebut akan beradu ide dan gagasan sesuai tema debat yang telah ditentukan. Tema debat adalah pembangunan berkelanjutan, sumber daya alam, lingkungan hidup, energi, pangan, agraria, masyarakat adat dan desa.
Ketua TKD Prabowo-Gibran Sumut, Ade Jona Prasetyo menyakini Gibran Rakabuming kembali unggun pada debat tersebut.
Ade Jona mengatakan pihaknya bersama para relawan dan masyarakat Kota Medan mendukung penuh Gibran mulai dari persiapan sampai debat nanti.
Dirinya bersama TKD Prabowo-Gibran Sumut, relawan dan masyarakat menghaturkan harapan besar atas keberlangsungan debat nanti.
"Kami berharap debat nanti memberikan angin segar bagi masyarakat, terkhusus bagi masyarakat yang belum menentukan pilihannya untuk bisa beralih memberi dukungan pada Gibran," katanya.
Selain itu, Ade Jona sangat yakin Gibran benar-benar menjadi representasi anak muda yang berpartisipasi dalam kepentingan masyarakat, khususnya masyarakat Indonesia.
Sebelumnya, cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka mengaku telah siap menghadapi debat kedua cawapres nanti. Dirinya meminta doa agar debat kedua tersebut berjalan dengan lancar tanpa halangan apapun.
"Ya gitu-gitu aja," kata Gibran.
Berita Terkait
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Roy Suryo Bongkar Trik Licik Akun Fufufafa Hilangkan Jejak Digital Jokowi
-
Gibran Naik Pesawat Ekonomi, Keberangkatan Selvi Ananda ke Solo Bikin Semua Penerbangan Ditunda?
-
Anggap Jadi Wapres Cuma untuk Persiapan Pemilu 2029, Rocky Gerung: Fungsi Gibran Itu Apa?
-
FSGI Ungkap Risiko Jika Sistem Zonasi Dihapus Seperti Keinginan Gibran
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024