SuaraSumut.id - Polisi menangkap pelaku pembacokan remaja berinisial FSN (17) hingga tewas di Jalan Selebes, Kecamatan Medan Belawan, Kota Medan.
Pelaku bernama Dimas (19) ditangkap saat sembunyi di Kabupaten Siak, Provinsi Riau, Selasa 27 Februari 2024. Usai diamankan, pelaku dibawa ke Polres Pelabuhan Belawan guna proses hukum lebih lanjut.
"Pelaku ditangkap setelah melarikan diri usai melakukan penganiayaan yang mengakibatkan korban tewas pada 5 Januari 2024," kata Kasat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Iptu Riffi Noor Faizal saat dikonfirmasi SuaraSumut.id, Rabu (28/2/2024).
Riffi menjelaskan korban tewas setelah mengalami luka bacokan di sekujur tubuhnya. Kejadian ini bermula ketika korban dan temannya tengah nongkrong di lokasi kejadian.
Tiba-tiba datang sekelompok pemuda bersenjata tajam langsung menyerang korban. Melihat itu, korban dan temannya melarikan diri, namun tetap dikejar hingga akhirnya pelaku menganiaya FSN hingga tewas.
Polisi yang menerima informasi lalu mengidentifikasi salah seorang pelaku bernama Dimas yang juga warga Jalan Selebes.
"Kita akan melakukan pengembangan lebih lanjut untuk menangkap pelaku lain yang terlibat dalam kasus tersebut semaksimal mungkin," pungkasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Aksi Brutal di Jaksel: Pria Bacok Kekasih Gegara Tak Dibelikan HP, Polisi Buru Pelaku
-
Sopir Mengantuk Diduga Jadi Penyebab Kecelakaan Maut Renggut Nyawa Wakapolres Belawan di Tol
-
Ngeri! 2 Emak-emak di Bengkulu Tewas Dibacok, Pembunuhnya Berkeliaran Siang Bolong
-
Ngeri! Cuma Berjarak 200 Meter dari Rumah, Pelajar SMP di Sukabumi Tewas Dibacok usai Pulang Sekolah
-
Ratusan Mahasiswa Ngamuk Hingga Bakar Motor Buntut Rekannya Dibacok OTK saat Beli Makan
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
KAI Tambah Kursi Penumpang Rute Medan-Rantau Prapat untuk Arus Balik Lebaran 2025
-
Viral Sepeda Motor Masuk Tol Medan-Kualanamu, Pengendara Mengaku Ikuti Maps
-
Ngeri! Tukang Ojek di Sergai Digorok Penumpang Pakai Cutter
-
Ancam Bunuh Ibu Kandung, Pria di Medan Diamuk Warga
-
Remaja Asal Aceh Hanyut Mandi Sungai Saat Mudik ke Langkat, Ditemukan Tewas