SuaraSumut.id - Petugas menggagalkan dua kali percobaan penyelundupan narkoba di Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut), dalam sehari.
Sebanyak enam calon penumpang pesawat ditangkap dengan barang bukti sabu seberat 25 kilogram. Demikian dikatakan oleh Head of Corporate Secretary & Legal PT Angkasa Pura Aviasi Dedi Al Subur.
"Ada dua kali percobaan penyelundupan narkoba lewat Bandara Kualanamu yang digagalkan," katanya melansir Antara, Kamis (9/5/2024).
Dirinya menjelaskan percobaan penyelundupan pertama oleh tiga pria berinisial FR, JF, dan TF. Mereka merupakan calon penumpang pesawat Citilink.
"Petugas keamanan memeriksa barang bawaan tiga pria itu di area keberangkatan. Dari pemeriksaan ditemukan 12 bungkus diduga narkoba di dalam koper," ujarnya.
Percobaan penyeludupan kedua oleh tiga wanita berinisial MS, IN, dan AC. Mereka penumpang dari maskapai Lion Air.
"Dari ketiganya diamankan 19 bungkusan diduga narkoba. Kasus ini sudah diserahkan kepada pihak kepolisian," ucapnya.
Kapolresta Deli Serdang Kombes Raphael Sandy Priambodo mengatakan, pihaknya menangani kasus tiga pria dengan barang bukti sabu 6 kilogram.
"Kasus terkait tiga wanita dengan barang bukti sabu 19 kilogram ditangani oleh Polda Sumut," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
DPRD DKI: 137 Kawasan Jakarta Rawan Narkoba, Menyusup ke Kamar Kos dan Apartemen
-
Merayakan Ragam Inovasi Lokal di Sabu Raijua, dari Menangkap Embun hingga Pupuk Organik
-
4 Oknum Polisi di Madiun Terlibat Kasus Peredaran Narkoba
-
Fakta BAP, Ammar Zoni Disebut Jadi 'Gudang' Sabu di Rutan dengan Imbalan Upah Rp100 Ribu Per Gram
-
Polda Metro Gerebek Clandestine Lab Etomidate di Greenbay Pluit, WNA Tiongkok Jadi Peracik!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja