SuaraSumut.id - Kasus pembuangan bayi kembali terjadi di Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara. Kali ini, janin bayi dibuang di toilet UGD Rumah Sakit Balimbingan, Kecamatan Tanah Jawa.
Kapolsek Tanah Jawa Kompol Asmon Bufitra mengatakan, bayi tersebut masih bentuk janin yang diperkirakan berusia enam bulan.
"Janin ditemukan petugas medis pada 13 Juni 2024 pagi dan dilaporkan ke Polsek Tanah Jawa," katanya, Jumat (14/6/2024).
Setelah mendapatkan laporan, personel Inafis Polres Simalungun melakukan olah TKP, dan membawa janin tersebut ke Rumah Sakit Bhayangkari Medan guna otopsi.
Dari keterangan perawat rumah sakit, polisi akhirnya mengamankan perempuan berinisial GS (18). Perempuan berstatus pelajar itu mengakui janin itu anaknya.
"Kasus ini masih dalam penyelidikan lebih lanjut terkait motif dan modus," katanya. (Antara)
Tag
Berita Terkait
-
Momen Kelam Sarah Azhari Direkam Diam-Diam di Toilet, Trauma hingga Malu Bertemu Orang
-
Dibunuh di Toilet Masjid, Modus Keji Pelaku Sodomi Anak di Majalengka: Dibujuk Ini saat Main Sepeda!
-
Misteri Bocah Tewas di Toilet Masjid Majalengka Terkuak! Korban Ternyata Dicekik Pelaku Sodomi
-
Ada Luka di Kepala, Bocah di Majalengka yang Tewas di Toilet Masjid Korban Pembunuhan?
-
TKP Banjir Darah! Heboh Karyawan Toko Tewas di Toilet ITC Fatmawati, Apa Pemicunya?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh