SuaraSumut.id - Rumah pemenangan bakal calon Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, di Jalan Sudirman Medan, berkibar dua bendera parpol, yaitu PDIP dan Partai Hanura.
Bendera PDIP terpasang di sisi kanan bendera Merah Putih dan sisi kiri bendera Hanura. Sementara di bawah lokasi bendera terdapat rulisan 'BERMARTABAT'.
Di rumah pemenangan itu juga terpasang baliho besar dengan tulisan 'Ayah untuk Negeri' yang dihiasi dengan wajah Edy Rahmayadi.
Menyoal hal itu, Wakil Ketua DPD PDIP Sumut, Aswan Jaya mengaku pihaknya tidak mempersoalkan hal tersebut.
Ia mengatakan bahwa bendera PDIP bukan hanya berkibar di kantor pemenangan Edy, tapi juga banyak di sejumlah tempat.
"Bendera PDIP bisa berkibar dimana-mana. Di kantor KPU ada, di jalan-jalan pun ada," katanya, Senin (29/7/2024).
Dirinya mengucapkan terima kasih kepada Edy karena sudah mengibarkan bendera PDIP.
"Terima kasih ke Pak Edy karena mengibarkan bendera PDIP. Apakah ini pertanada baik, kita tunggu saja," ujarnya.
Selain itu, Aswan menegaskan pihaknya tinggal menunggu siapa calon Gubernur Sumut yang akan diusung PDIP di Pilgub Sumut 2024.
"Pernyataan Sekjen sudah mengerucut, kita tunggu saja," katanya.
Berita Terkait
-
Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
-
Dari Bilik Suara, Anak Muda Tentukan Nasib Daerah di Pilkada 2024
-
Perludem Temukan Lebih 3.000 Kasus Dugaan ASN Tak Netral di Pilkada 2024: Ini Dosa Prabowo
-
Jelang Pencoblosan Pilkada, Prabowo Ditantang Sampaikan Pidato Arahan ASN Harus Netral
-
6 Langkah Solusi Belum Dapat Undangan Pencoblosan Pilkada 2024
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024