SuaraSumut.id - Seorang pria terpidana yang menjual rokok tanpa cukai di Medan, Sumatera Utara (Sumut), ditangkap. Pria berinisial AB ditangkap usai masuk dalam daftar pencarian orang (DPO).
Koordinator Bidang Intelijen Kejati Sumut Yos A Tarigan mengatakan, AB diamankan di Jalan Denai, Kelurahan Tegal Sari Mandala II, Medan Denia, Selasa 6 Agustus 2024.
"Terpidana diamankan setelah Kejati Sumut mendapatkan permohonan penangkapan dari Cabang Kejaksaan Negeri (Cabjari) Pancur Batu," katanya, Rabu (9/8/2024).
"Serta adanya putusan hakim berkekuatan tetap (incraht) dari
Mahkamah Agung RI dengan Nomor: 2434/PID.B/2020/Pn.Lbp tertanggal 29 Desember 2020 dengan vonis satu tahun empat bulan penjara," sambungnya.
Ia terbukti melanggar Undang-Undang Kepabeanan. AB diamankan
karena tidak bersedia hadir ketika dipanggil secara patut oleh jaksa eksekutor pada Cabang Kejari Deli Serdang di Pancur Batu.
Setelah diamankan, terpidana lalu dibawa ke Kantor Kejati Sumut dan diserahterimakan kepada Cabjari Pancur Batu.
"Terpidana lalu dijebloskan ke tahanan untuk menjalani hukuman sesuai putusan yang telah berkekuatan hukum tetap," katanya.
Berita Terkait
-
Buron Hampir Tiga Tahun, Terpidana Kredit FIktif Mila Indriani Ditangkap di Bali
-
Balita 4 Tahun Kena Peluru Nyasar Tawuran di Medan, KemenPPPA: Ini Ancaman Nyata Bagi Anak
-
Demo di Depan Kedubes AS Sempat Buat Lalu Lintas Tersendat
-
Tuntut Revisi UMSK 2026, Buruh Kritik Gaya Kepemimpinan Dedi Mulyadi: Hentikan Pencitraan di Medsos
-
Anak SD Diduga Bunuh Ibu di Medan: Kejanggalan Kasus dan Mengapa Polisi Sangat Berhati-hati
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh