SuaraSumut.id - Jaringan Pemuda dan Remaja Masjid Indonesia Sumatera Utara (JPRMI Sumut) menggelar silaturahmi dan Rakorwil pada pekan lalu. Salah satu hasil dalam pertemuannya membulatkan tekad memenangkan pasangan Bobby Nasution-Surya pada Pilgub Sumut 2024.
"Mendukung dan akan memenangkan Bapak Muhammad Bobby Afif Nasution sebagai Gubernur Sumatera Utara pada Pilgubsu 27 November 2024 nanti," kata Ketua Umum JPRMI Sumut, Abdul Jalil Ritonga didampingi Sekretaris Rosadi Rangkuti dalam keterangan tertulis, Minggu (15/9/2024).
Dalam Rakorwil tersebut, JPRMI menginstruksikan kepada 5.000 kadernya yang aktif di Sumut untuk melakukan upaya-upaya komunikasi serta konsolidasi di akar rumput guna memantapkan kemenangan Bobby-Surya.
"Sebanyak 5.000 kader aktif JPRMI Sumut langsung bergerak dan konsolidasi di akar rumput. Salagsatu fokus kita pada langkah-langkah keumatan serta yang berkaitan dengan potensi remaja masjid," ujarnya.
Abdul Jalil juga menambahkan bahwa JPRMI Sumut mendorong para kader berkomunikasi dengan calon kepala daerah yang ada di Sumut.
Hal itu agar memudahkan visi JPRMI serta konsolidasi yang sedang dilakukan oleh kader remaja masjid.
"Kita sudah menjalankan beberapa program dan kegiatan. Tentu akan ada kegiatan lainnya yang kami layak patut dijadikan program unggulan guna pemenangan Bapak Bobby Nasution," cetusnya.
Di luar rekomendasi politik, Rakorwil JPRMI Sumut juga memberi sejumlah rekomendasi di berbagai bidang. Di antaranya bidang budaya, dakwah, pendidikan dan sosial.
Berita Terkait
-
Mau Evaluasi Data Pemerintah Pusat, Ridwan Kamil: DTKS Bukan Kitab Suci
-
Beberkan Isi Pertemuan di Lebak Bulus, Rano Karno Tawari Anies Jadi Konsultan
-
Jokowi Endorse Ridwan Kamil, Pramono Ogah Ambil Pusing dan Malah Mendoakan: Semoga Sehat Semua
-
Bertemu Satu Jam, Pramono Sebut Pertemuan dengan Anies Berlangsung dari Hati ke Hati
-
Respons Ridwan Kamil Soal Pertemuan Anies dengan Pramono-Rano: Saya Tidak Tahu Artinya Apa
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
Terkini
-
Pj Gubernur Sumut Ajak Masyarakat Kawal Pilkada 2024: Laporkan ASN yang Tak Netral!
-
Kasus Judi Online Naik di Sumut Naik 300 Persen, Ahmad Sahroni Minta Kapolda Fokus Pemberantasan: Kasihan yang Main!
-
Libur Nataru Makin Lancar! Tol Sibanceh Seksi 1 Dibuka Fungsional 25 Km
-
Pilkada 2024 Aceh Barat Daya Memanas? Dandim: Cuma di Media Sosial!
-
Soal Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya: Potret Amburadulnya Kinerja Edy Rahmayadi