SuaraSumut.id - PT FWD Insurance Indonesia (FWD Insurance) kembali mengumumkan perluasan jaringan di wilayah Medan melalui pembukaan kantor pemasaran.
Pembukaan ini juga menjadi langkah strategis FWD Insurance dalam memperkuat komitmennya untuk memperluas inklusi keuangan guna meningkatkan akses masyarakat Indonesia terhadap produk asuransi.
Jeffrey Kie, Chief Agency Officer FWD Insurance mengatakan, pembukaan kantor pemasaran di wilayah Medan ini semakin mengukuhkan upaya kami untuk hadir lebih dekat dengan nasabah.
Adapun kantor pemasaran yang diresmikan, yaitu Sales Office Medan di Cambridge City Square, Lantai 3 Office E, Jalan S. Parman, Petisah Hulu, Medan Baru, Kota Medan
Kemudian, Kantor Pemasaran Mandiri di Kompleks Ruko CBD, Jalan Padang Golf Kompleks CBD Blok D74, Kelurahan Sukadamai, Kecamatan Medan Polonia.
"Sepanjang tahun 2024 kami juga telah memperluas jaringan di berbagai wilayah, meliput area Jawa, Bali, Sumatera, Sulawesi hingga Kalimantan," kata Jeffrey Kie, Selasa (10/12/2024).
FWD Insurance juga memastikan kompetensi melalui beragam program pelatihan, yang diselenggarakan di jaringan kantor pemasaran, untuk menghadirkan tenaga pemasar yang profesional kepada nasabah.
Berita Terkait
-
Proliga 2026: Surabaya Samator Menang Dramatis atas Medan Falcons, Pelatih Tak Puas
-
Servis Jadi Kunci, Jakarta Garuda Jaya Tundukkan Medan Falcons 3-1 di Proliga 2026
-
Jadwal Pekan Kedua Putaran Pertama Proliga 2026, Medan Falcons Tampil di Kandang
-
Balita 4 Tahun Kena Peluru Nyasar Tawuran di Medan, KemenPPPA: Ini Ancaman Nyata Bagi Anak
-
Demo di Depan Kedubes AS Sempat Buat Lalu Lintas Tersendat
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana