SuaraSumut.id - Samsung menghadirkan Galaxy S25 Ultra yang dilengkapi dengan Corning Gorilla Armor 2. Teknologi glass ceramic ini tidak hanya menawarkan ketahanan ekstra terhadap goresan dan benturan, tetapi juga mampu memberikan kejernihan pada layar smartphone.
Menurut Kwangjin Bae, EVP and Head of the Mechanical R&D Team of Mobile eXperience Business Samsung Electronics, Galaxy S25 Ultra membuktikan kemajuan signifikan dalam memberi pengguna pengalaman mobile.
"Kemitraan kami dengan Corning akan terus berlanjut untuk mendobrak berbagai batasan dalam teknologi layar perangkat demi memastikan kami dapat memenuhi kebutuhan konsumen yang terus berkembang di seluruh dunia," katanya.
Gorilla Armor 2 menawarkan ketahanan terhadap daya tahan yang lebih baik dibandingkan generasi sebelumnya.
Gorilla Armor 2 memberikan perlindungan lebih baik terhadap benturan, terutama saat perangkat terjatuh ke permukaan kasar.
Dalam pengujian laboratorium Corning, material ini terbukti mampu bertahan dari ketinggian 2,2 meter, jauh lebih baik dibandingkan bahan keramik lainnya yang gagal saat diuji dari ketinggian satu meter.
Selain itu, Gorilla Armor 2 mempertahankan ketahanan gores yang luar biasa. Hal ini menunjukkan ketahanan gores empat kali lebih baik dibandingkan kaca penutup lithium-aluminosilikat kompetitif dengan lapisan anti-reflektif.
David Velasquez, Vice President and General Manager, Corning® Gorilla® Glass mengatakan,
Samsung dan Corning punya sejarah panjang dalam berkolaborasi untuk menghadirkan teknologi paling canggih dan inovatif bagi konsumen.
"Dengan Gorilla Armor 2, kami memberikan pengalaman luar biasa melalui penggunaan kaca keramik optik paling canggih yang tahan lama, pertama kali bagi perangkat Galaxy," katanya.
Berita Terkait
-
Realme C85 5G Masuk Indonesia 16 Januari, Bawa Proteksi Tahan Air Tertinggi
-
5 Rekomendasi Smartwatch Diskon hingga 40 Persen di Eraspace, Ada yang Jadi Rp1 Jutaan
-
Krisis Memori Tak Mampu Menahan Laju Smartphone, AppleSamsung Jadi Raja 2025
-
Terpopuler: Realme Suguhkan HP Berkamera Superior, Ponsel GPS Akurat dan Tahan Banting untuk Ojol
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan dengan Kamera 108 MP dan RAM 8 GB
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan