SuaraSumut.id - Pemkot Medan menganggarkan Rp 5 miliar untuk penyelenggaraan Ramadhan Fair XIX tahun 2025. Anggaran ini untuk belanja jasa event organizer (EO) yang akan mengelola acara tahunan tersebut.
Hal tersebut diketahui dari situs Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Kota Medan.
"Belanja Jasa Event Organizer Kegiatan Ramadhan Fair XIX Tahun 2025," tulis dalam LPSE Medan dilihat, Jumat (14/2/2025).
Anggaran itu bersumber dari APBD Kota Medan tahun 2025. Adapun kode tender 10012987000 untuk jasa EO dan 56694248 untuk kode rencana umum pengadaan (RUP).
Tender tersebut memiliki nilai pagu Rp 5 miliar dan harga perkiraan sendiri (HPS) Rp 4,9 miliar.
"Nilai pagu paket Rp 5.000.000.000, nilai HPS paket Rp 4.999.000.329," tulisnya.
Tender dibuat pada 3 Februari 2025 dan saat ini masih berlangsung. Tender itu di bawah naungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Medan.
Berita Terkait
-
Mendagri Tito Jelaskan Duduk Perkara Pemkot Medan Kembalikan Bantuan Beras 30 Ton ke UAE
-
PaDi UMKM Bantu Pelaku Event Organizer Tingkatkan Efisiensi dan Jangkauan Bisnis
-
Info Wak! Ini Daftar Jalan Rawan Begal di Medan, Pengendara Diimbau Waspada
-
ASN Medan Wajib Naik Transportasi Umum Setiap Selasa, Ini 8 Manfaatnya Dibanding Kendaraan Pribadi
-
Catat! ASN Pemkot Medan Wajib Naik Kendaraan Umum Setiap Selasa
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana