SuaraSumut.id - Umat Islam akan menjalani puasa Ramadan hari kelima, Rabu (5/3/2025). Semoga terap diberikan kekuatan dalam menjalankan ibadah puasa.
Puasa merupakan ibadah Istimewa. Seorang muslim yang mengerjakannya akan mendapat pahala.
Puasa Ramadan bukan hanya menahan lapar dan dahaga, namun juga mengajarkan pengendalian diri hingga kepedulian sosial.
Berdasarkan data resmi dari Bimas Islam Kemenag RI, berikut jadwal imsak dan salat Subuh untuk wilayah Medan dan sekitarnya.
Kota Medan
Imsak: 05:10 WIB
Subuh: 05:20 WIB
Kota Binjai
Imsak: 05:11 WIB
Subuh: 05:21 WIB
Kabupaten Langkat
Imsak: 05:11 WIB
Subuh: 05.21 WIB
Kabupaten Karo
Imsak: 05:11 WIB
Subuh: 05:21 WIB
Kabupaten Dairi
Imsak: 05:11 WIB
Subuh: 05:21 WIB
Kabupaten Deli Serdang
Imsak: 05:09 WIB
Subuh: 05:19 WIB
Kabupaten Serdang Bedagai
Imsak: 05:09 WIB
Subuh: 05:19 WIB
Kota Tebing Tinggi
Imsak: 05:08 WIB
Subuh: 05:18 WIB
Kabupaten Batu Bara
Imsak: 05:07 WIB
Subuh: 05:17 WIB
Kabupaten Asahan
Imsak: 05:06 WIB
Subuh: 05:16 WIB
Pematangsiantar
Imsak: 05:09 WIB
Subuh: 05:19 WIB
Padangsidimpuan
Imsak: 05:07 WIB
Subuh: 05:17 WIB
Kota Sibolga
Imsak: 05:09 WIB
Subuh: 05:19 WIB
Tanjung Balai
Imsak: 05:06 WIB
Subuh: 05:16 WIB
Kabupaten Simalungun
Imsak: 05:09 WIB
Subuh: 05:19 WIB
Kabupaten Mandailing Natal
Imsak: 05:06 WIB
Subuh: 05:16 WIB
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانِ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin 'an adâ'i fardhi syahri Ramadhâni hâdzihis sanati lillâhi ta'âla.
Artinya: "Aku berniat puasa esok hari untuk menunaikan fardhu di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah ta'ala."
Kemudian lanjutkan dengan membaca doa sebelum makan.
بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ، اَللّٰهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْمَا رَزَقْتَنَا وَقِنَا عَذَابَ النَّارِ
Allahumma baarik lanaa fiimaa rozaqtanaa wa qinaa 'adzaa bannaar.
Artinya: "Dengan nama Allah yang Maha Pengasih, Maha Penyayang. Ya Allah, berkahilah rezeki yang Engkau berikan kepada kami, dan karuniakanlah rezeki yang lebih baik dari itu dan peliharalah kami dari siksa api neraka."
Setelah selesai sahur, dianjurkan untuk melafalkan doa dan pujian kepada Allah SWT sebagai ungkapan rasa syukur atas rezeki yang diberikan.
Doa ini tidak hanya dapat dibaca setelah sahur, tetapi juga setiap kali selesai makan.
اَلْحَمْدُ ِللهِ الَّذِىْ اَطْعَمَنَا وَسَقَانَا وَجَعَلَنَا مُسْلِمِيْنَ
Alhamdulillahi ladzi ath-amanaa wa saqaana waja'alanaa minal muslimiin.
Artinya: Segala puji bagi Allah yang telah memberi kami makan dan telah memberi kami minum, dan menjadikan kami termasuk orang yang patuh.
Dalam hadis juga disebutkan dari Mu'adz bin Anas, bahwa Rasulullah SAW bersabda, "Siapa yang makan suatu makanan kemudian berdoa:
اَلْحَمْدُ للهِ الَّذِي أَطْعَمَنِي هَذَا الطَّعَامَ وَرَزَقْنِيْهِ مِنْ غَيْرِ حَوْلً مِنِّي وَلَا قُوَّةٍ
(Segala puji bagi Allah yang telah memberi kami makan dengan makanan ini dan menjadikannya rezeki untukku, tanpa daya dan kekuatan dariku) Maka akan diampuni dosanya yang terdahulu." (HR Abu Daud, Ibnu Majah, dan At-Tirmidzi).
Berita Terkait
-
Bobby Nasution Batal Hadiri Pisah Sambut Wali Kota Meski Telah Datang ke Balai Kota, Apa Sebabnya?
-
LBH Medan Minta Anggota TNI Terduga Pelaku Pembunuhan Remaja di Sumut Segera Ditahan Usai Jadi Tersangka
-
Meriahkan Ramadan, Hijrah Fest dan Woman Festive 2025 Akan Jadi Destinasi Ibadah, Inspirasi, dan Belanja Halal
-
Gencatan Senjata Rapuh, Ramadhan di Gaza Dihantui Ketakutan
-
Jelang Peringati Satu Dekade, DRW Skincare Gelar Kampung Ramadan di Wedomartani
Tag
Terpopuler
- Hotman Paris Sindir Ahok yang Koar-Koar Soal Kasus Korupsi Pertamina: Dulu Kau Ambil Bonus Miliaran
- Ditagih Utang di Warung Rp500 Ribu, Firdaus Oiwobo Kicep
- Kekayaan Iwan Kurniawan Lukminto, Bos Sritex Menangis PHK Ribuan Karyawan
- Bisa Jadi Kasus Rafael Alun Jilid 2, Kapolri Diminta Tegur Kapolda Kalsel Usai Anak Pamer Jajan Rp 1 M dan Jet Pribadi
- Emil Audero Cetak Sejarah Setelah 1 Detik Resmi WNI, Jadi Kiper Paling ... di Asia!
Pilihan
-
IHSG Hari Ini Berpotensi Rebound, Wall Street Masih Tertekan Gegara Ulah Trump
-
Kerugian Akibat Banjir Jabodetabek Capai Rp2 Triliun, Berpotensi Tembus Rp10 T
-
2 Pemain Timnas Indonesia Pindah Agama Masuk Islam, Salah Satunya Pemain Keturunan Andalan Shin Tae-yong
-
Emil Audero: Kalau Ajukan WNI, Seberapa Besar Manfaatnya Bagiku?
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 5 Maret 2025
Terkini
-
Polisi Gagalkan Penyelundupan 3 PMI Ilegal di Medan, Modus Melancong ke Malaysia
-
Jadwal Imsak dan Salat Subuh Medan Sekitarnya Hari Ini, Rabu 5 Maret 2025
-
Oknum TNI yang Aniaya Remaja hingga Tewas Tak Ditahan, LBH Medan Duga Ada Privilege
-
Jadwal Buka Puasa Medan dan Sekitarnya Hari Ini, Selasa 4 Maret 2025
-
Pria di Medan Diebuk Usai Cabuli Anak Tetangga hingga Sakit