- 1.5L e:HEV: Varian hybrid efisien dengan teknologi elektrifikasi, dengan harga Rp 449.000.000.
Selain varian yang menggunakan mesin hybrid, New Honda HR-V juga tersedia dalam pilihan mesin bensin, yang terdiri dari varian:
- 1.5L E+ CVT: Varian bensin dengan fitur premium tambahan, dengan harga Rp 422.000.000.
- 1.5L E CVT: Varian bensin untuk entry-level yang tetap kompetitif di kelasnya, dengan harga Rp 399.900.000.
Perlu diketahui, harga berlaku OTR Jakarta untuk kepemilikan mobil pertama dengan nomor rangka tahun 2025.
New Honda HR-V juga hadir dengan lima pilihan warna atraktif, termasuk dua warna spesial dengan opsi two-tone:
- Ignite Red Metallic (khusus RS e:HEV, tersedia dalam single tone dan two tone)
- Sand Khaki Pearl (tersedia dalam single tone dan two tone)
- Crystal Black Pearl
- Meteoroid Gray Metallic
- Platinum White Pearl
Keamanan Terlengkap
New Honda HR-V dilengkapi teknologi Honda SENSING yang mencakup Adaptive Cruise Control (ACC), Collision Mitigation Braking System (CMBS), With Low Speed Follow (ACC with LSF), Lane Keeping Assist System (LKAS).
Road Departure Mitigation (RDM), Lead Car Departure Notification (LCDN), dan Auto High Beam with Adaptive Driving Beam (AHB dengan ADB). Selain itu terdapat 6 airbag, Hill Start Assist, Hill Descent Control, kamera belakang multi-sudut, Honda LaneWatch.
Serta fitur keamanan seperti Walk-Away Auto Lock dan Rear Seat Reminder. Seluruh fitur ini tersedia di semua varian New Honda HR-V Hybrid, yang telah meraih rating keselamatan bintang 5 dari ASEAN NCAP.
Sementara itu, sistem Honda CONNECT menghadirkan pengalaman berkendara yang lebih aman dan praktis dengan memungkinkan pemilik memantau serta mengontrol mobil dari jarak jauh melalui aplikasi smartphone.
Fitur-fitur utamanya mencakup Car Status & Vehicle Dashboard untuk memeriksa kondisi kendaraan secara real-time, Remote Engine Start/Stop untuk menyalakan/mematikan dan mengatur suhu AC mobil dari mana saja.
Find My Car untuk menemukan posisi mobil dengan mudah, hingga Geo-Fencing yang memberikan peringatan saat kendaraan keluar dari area yang telah ditentukan.
Berita Terkait
-
5 Fakta Unik Honda Jazz 2026 Terbaru: Harga 150 Jutaan, Mending Mana sama City Hatcback?
-
Apakah Pajak Honda City Hatchback Mahal? Cermati di Sini Fakta Uniknya!
-
Honda Brio Satya S Baru Dibekali CVT, Lebih Murah dari BYD Atto 1
-
Praktis! Simak Cara Pakai Fitur Trade-in Motorku X untuk Upgrade Motor Honda
-
Kena OTT KPK, Isi Garasi Wali Kota Madiun Maidi Jadi Sorotan: Ada Motor Antik Legendaris
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja