SuaraSumut.id - Cuaca panas tidak hanya membuat tubuh lelah, tetapi juga bisa berdampak buruk pada kesehatan seperti dehidrasi dan kelelahan.
Namun, kamu tak perlu buru-buru ke kafe atau swalayan untuk mencari pelepas dahaga. Ternyata, ada banyak pilihan minuman segar dan sehat yang bisa kamu buat sendiri di rumah, mudah dan murah.
Melansir dari batamnews, berikut resep minuman menyegarkan, cocok untuk kamu yang ingin tetap fit dan kece di tengah teriknya matahari.
1. Es Lemon Madu
Minuman ini kaya akan vitamin C dan sangat baik untuk meningkatkan imun tubuh.
Bahan:
- 1 buah lemon
- 2 sendok makan madu
- Air dingin secukupnya
- Es batu
Cara Membuat: Peras lemon, campurkan dengan madu dan air dingin, aduk rata lalu tambahkan es batu. Rasanya asam manis menyegarkan!
2. Es Timun Serut Selasih
Minuman yang populer saat puasa ini juga cocok dinikmati di siang hari yang panas.
Bahan:
- 1 buah timun, serut
- 1 sendok teh biji selasih, rendam air hangat
- Sirup melon atau gula cair
- Air matang dan es batu
Cara Membuat: Campur semua bahan ke dalam gelas besar, aduk rata, dan tambahkan es batu. Rasanya segar, ringan, dan menenangkan.
3. Es Teh Lemon Mint
Kombinasi teh, lemon, dan daun mint cocok untuk kamu yang ingin tetap sehat dan terhidrasi.
Bahan:
- 1 kantong teh celup
- ½ buah lemon
- Beberapa lembar daun mint
- Madu atau gula sesuai selera
- Air panas dan es batu
Cara Membuat: Seduh teh, tambahkan perasan lemon dan daun mint, lalu dinginkan. Setelah dingin, tambahkan es batu dan madu.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Showcase Rp3 Jutaan Kapasitas Besar dan Hemat Listrik, Cocok untuk Usaha Minuman
-
Evolusi Gaya Hidup Gen Z dan Sinyal Transisi Meninggalkan Minuman Beralkohol
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
8 Promo Minuman Spesial Hari Natal 2025: Ada Starbucks, Kopi Kenangan, Chatime, dan Point Coffe
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat