SuaraSumut.id - Cuaca panas tidak hanya membuat tubuh lelah, tetapi juga bisa berdampak buruk pada kesehatan seperti dehidrasi dan kelelahan.
Namun, kamu tak perlu buru-buru ke kafe atau swalayan untuk mencari pelepas dahaga. Ternyata, ada banyak pilihan minuman segar dan sehat yang bisa kamu buat sendiri di rumah, mudah dan murah.
Melansir dari batamnews, berikut resep minuman menyegarkan, cocok untuk kamu yang ingin tetap fit dan kece di tengah teriknya matahari.
1. Es Lemon Madu
Minuman ini kaya akan vitamin C dan sangat baik untuk meningkatkan imun tubuh.
Bahan:
- 1 buah lemon
- 2 sendok makan madu
- Air dingin secukupnya
- Es batu
Cara Membuat: Peras lemon, campurkan dengan madu dan air dingin, aduk rata lalu tambahkan es batu. Rasanya asam manis menyegarkan!
2. Es Timun Serut Selasih
Minuman yang populer saat puasa ini juga cocok dinikmati di siang hari yang panas.
Bahan:
- 1 buah timun, serut
- 1 sendok teh biji selasih, rendam air hangat
- Sirup melon atau gula cair
- Air matang dan es batu
Cara Membuat: Campur semua bahan ke dalam gelas besar, aduk rata, dan tambahkan es batu. Rasanya segar, ringan, dan menenangkan.
3. Es Teh Lemon Mint
Kombinasi teh, lemon, dan daun mint cocok untuk kamu yang ingin tetap sehat dan terhidrasi.
Bahan:
- 1 kantong teh celup
- ½ buah lemon
- Beberapa lembar daun mint
- Madu atau gula sesuai selera
- Air panas dan es batu
Cara Membuat: Seduh teh, tambahkan perasan lemon dan daun mint, lalu dinginkan. Setelah dingin, tambahkan es batu dan madu.
Berita Terkait
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
8 Promo Minuman Spesial Hari Natal 2025: Ada Starbucks, Kopi Kenangan, Chatime, dan Point Coffe
-
Rekomendasi 5 Parfum Morris untuk Cuaca Panas, Fresh dan Nggak Bikin Enek
-
5 Rekomendasi Setting Spray yang Bisa Tahan Keringat saat Cuaca Panas, Makeup Anti Luntur
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat