- Emas sudah lama dikenal sebagai instrumen investasi yang stabil
- Gunakan aplikasi atau situs terpercaya untuk melihat tren harga emas
- Emas paling ideal untuk investasi 5–10 tahun.
SuaraSumut.id - Memiliki penghasilan tetap memang membanggakan, tapi apakah itu cukup untuk menjamin masa depan yang sejahtera?
Agar kondisi finansial lebih aman, salah satu langkah cerdas yang bisa dilakukan sejak dini adalah investasi emas.
Emas sudah lama dikenal sebagai instrumen investasi yang stabil, bahkan di tengah gejolak ekonomi.
Apalagi, harga emas Antam hari ini, Selasa 16 September 2025 kembali mengalami lonjakan signifikan.
Berdasarkan data dari laman resmi Logam Mulia PT Antam, harga emas naik sebesar Rp 12.000 per gram, dari Rp 2.093.000 menjadi Rp 2.105.000 per gram.
7 Tips Investasi Emas yang Aman dan Menguntungkan
1. Tentukan Tujuan Investasi
Apakah untuk pendidikan anak, dana pensiun, atau tabungan jangka panjang? Dengan tujuan yang jelas, kamu bisa lebih konsisten dan terarah dalam menabung emas.
2. Pantau Harga Emas Secara Rutin
Gunakan aplikasi atau situs terpercaya untuk melihat tren harga emas. Strateginya sederhana: beli saat harga turun, jual ketika harga naik.
3. Beli di Tempat Terpercaya
Pilih lembaga resmi seperti:
- PT ANTAM (melalui gerai atau e-commerce resmi),
- Pegadaian (tabungan emas atau pembelian fisik)
- Selalu pastikan ada sertifikat keaslian.
4. Simpan di Tempat Aman
- Brankas pribadi di rumah.
- Safe Deposit Box (SDB) di bank.
Jangan asal simpan, karena keamanan adalah faktor penting.
5. Fokus pada Jangka Panjang
Berita Terkait
-
Meski Naik Tipis, Emas Antam Terus Pecah Rekor, Harganya Rp 2.705.000/Gram
-
Perkuat Investasi Bisnis Indonesia-Korea, KB Bank Gelar 2026 Indonesian Day Business Forum di Seoul
-
Harga Emas Antam Tembus Rp 2,7 Juta/Gram Hari Ini
-
Membangun Fondasi Ekonomi Masa Depan Melalui Pendidikan Dini
-
Harga Makin Naik, Gen Z dan Milenial Kompak Borong Beli Emas
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja