- Festival Tring! digelar di Atrium Plaza Medan Fair pada 24–26 Oktober 2025.
- Acara ini memperkenalkan aplikasi Tring! dari PT Pegadaian melalui berbagai kegiatan dan bazar emas.
- Pengunjung bisa membeli emas dengan promo potongan harga dan mengikuti lomba serta hiburan menarik.
SuaraSumut.id - Festival Tring! berlangsung di Atrium Plaza Medan Fair selama tiga hari, 24-26 Oktober 2025. Festival Tring! #MulaiDariTring! digagas PT Pegadaian Kanwil 1 Medan untuk mengenalkan kepada masyarakat aplikasi Tring! yang baru diluncurkan PT Pegadaian.
Ada beragam kegiatan menarik yang menghiasi Festival Tring. Salah satunya Bazar Emas. Masyarakat atau nasabah dapat membeli barang lelang Pegadaian dengan harga yang terjangkau, seperti perhiasan emas.
Tak hanya perhiasan, Bazar Emas juga menyediakan semua jenis emas batangan mulai dari berat terkecil 0.5 gram hingga ukuran 1 kilogram.
"Perhiasan dan emas batangan tersebut dapat dicicil atau dibeli secara tunai. Bisa juga dilakukan gadai emas bagi nasabah yang membutuhkan uang tunai," kata Kepala Humas & Protokoler PT Pegadaian Kanwil 1 Medan, Febrian Mega Putra, Sabtu 25 Oktober 2025.
Bagi nasabah atau pengunjung Medan Fair Plaza yang tertarik membeli emas di Bazar Emas dalam Festival Tring!, bisa mendapatkan hadiah yang menarik.
"Khusus cicil emas dapatkan potongan sampai dengan 50 ribu per gram. Dan juga berkesempatan mendapat gimick menarik dari Pegadaian," ujarnya.
Festival Tring! menghadirkan Special Guest Star, artis ternama Osen Hutasoit, Oldskull band & Oneway band.
Tak hanya itu, Pegadaian Kanwil 1 Medan juga menyediakan berbagai kegiatan dan lomba seru, yakni:
- Lomba Fashion Show
- Lomba Karaoke
- Lomba Kids Talent
- Lomba K-POP dance
- Lomba Mewarnai
- Bazaar UMKM
- Bazar Emas
- Cuci Emas Gratis
- Promo Special Galeri24
- Promo Special The Gade Coffee
- Games Interktif
- Souvenir dan Doorprize Emas
Berita Terkait
-
Bupati Bogor Tak Mau Tutup Mata, Rudy Susmanto Janji Telusuri Kabar Korban Jiwa di Pongkor
-
Misteri Asap di Nanggung: Video Evakuasi Viral Disebut Hoaks, Tapi Isu Korban Jiwa Terus Menguat
-
Harga Makin Naik, Gen Z dan Milenial Kompak Borong Beli Emas
-
Harga Emas Batangan Antam Terkoreksi Jelang Akhir Pekan
-
Servis Jadi Kunci, Jakarta Garuda Jaya Tundukkan Medan Falcons 3-1 di Proliga 2026
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional