Diberitakan, seorang ibu berinisial RDS (38) bersama dua anak kembarnya SAP (4) serta SES (4), ditemukan tewas di kamar rumahnya, Rabu (6/4/2022).
Peristiwa itu diketahui oleh pihak keluarga saat datang ke rumah korban. Saat dipanggil namun tidak menyahuti. Kemudian dibuka paksa dan mendapati ketiga korban dalam posisi telentang.