3 Hari Dibuka, Pendaftar Mudik Gratis di Medan Capai 3.389 Orang

Dirinya menghimbau kepada masyarakat agar jangan terlalu euforia mengikuti program mudik gratis ini.

Suhardiman
Jum'at, 22 April 2022 | 14:29 WIB
3 Hari Dibuka, Pendaftar Mudik Gratis di Medan Capai 3.389 Orang
Warga mendaftar mudik gratis dari Pemkot Medan. [Ist]

Adapun rute mudik gratis ini adalah:

1. Medan-Rantau Parapat-Kota Pinang-Gunung Tua-Palas-Sibuhuan
2. Medan-Parapat-Sipirok-Sidimpuan-Panyabungan-Natal
3. Medan-Tarutung-Sibolga-Panyabungan
4. Medan-Sidikalang-Pakpak Bharat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini