Kebakaran Hanguskan 5 Rumah di Deli Serdang, 1 Tewas

Selain itu, satu orang tewas dengan kondisi tubuh hangus terbakar.

Suhardiman
Selasa, 27 Juni 2023 | 15:23 WIB
Kebakaran Hanguskan 5 Rumah di Deli Serdang, 1 Tewas
Ilustrasi Kebakaran Rumah. [Pixabay/Николай Егошин]

SuaraSumut.id - Kebakaran terjadi di Desa Sidodadi, Kecamatan Batangkuis, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut), Selasa (27/6/2023).

Kebakaran menghanguskan lima unit rumah. Selain itu, satu orang tewas dengan kondisi tubuh hangus terbakar.

"Ada lima unit rumah hangus terbakar. Untuk korban meninggal bernama Daulat Sinulingga (48)," kata Kapolsek Batang Kuis AKP Syahrizal melansir Antara.

Api diduga berasal dari salah satu rumah yang merupakan tetangga korban, kemudian menjalar hingga membakar. Pemadam kebakaran yang mendapat laporan turun ke lokasi kejadian untuk memadamkan api.

Baca Juga:Materi Khutbah Idul Adha 2023: Menyelami Makna Hari Raya Kurban yang Sebenarnya

Tidak berapa lama, petugas Damkar Deli Serdang juga datang dan memadamkan api," ujarnya.

Saat ini, jenazah korban sudah dibawa ke Rumah Sakit Bhyangkara Medan guna keperluan autopsi. Pihaknya pun masih menyelidiki penyebab kebakaran.

"Kami lakukan penyelidikan di lapangan, penyebab kebakaran diduga karena korsleting listrik," katanya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini