SuaraSumut.id - Presiden RI Joko Widodo direncanakan akan melakukan kunjungan kerja ke Humbang Hasundutan (Humahas), Sumut pada Selasa (27/10/2020).
Dalam kunjungannya, Jokowi direncanakan akan meninjau lokasi lahan Food Estate. Selain itu, Jokowi akan menyerahkan sertifikat tanah kepada kelompok tani di sana.
Terkait kunjungan kerja Presiden, Kodam I/BB menggelar apel gelar pasukan dalam rangka melakukan pengamanan. Apel berlangsung di Lapangan Terminal A Bandara Silangit, Senin (26/10/2020).
Pangdam I/Bukit Barisan (BB), Mayjen TNI Irwansyah mengatakan, seluruh personel yang terlibat Pam VVIP harus selalu mengikuti protokol kesehatan.
"Saya berharap kepada seluruh personil selalu mengikuti protokol kesehatan dengan menerapkan 3M, yaitu mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak," kata Irwansyah dilansir Antara.
Personel juga diwajibkan meningkatkan kepekaan atas situasi berkembang di lapangan.
"Jangan lengah terhadap situasi yang berkembang, tidak ragu dalam bertindak dan tingkatkan koordinasi secara optimal, secara cermat dan ikuti perkembangan situasi secara terus menerus serta laporkan sesuai dengan rantai komando," ujarnya.
Semua penekanan yang disampaikan harus dipahami, dipedomani dan dilaksanakan dengan sebaik-baiknya, sehingga kegiatan kunjungan kerja Presiden RI beserta rombongan dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar.
Baca Juga: 'Coblos Udel', Saraswati Melapor Polisi karena Pelecehan Seksual
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana
-
Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Turun di Hari Libur