SuaraSumut.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan cuaca Kota Medan pagi hari, Selasa (27/10/2020)
cerah berawan.
Informasi dari laman resmi BMKG bmkg.go.id menyebut, cuaca cerah diperkirakan terjadi dimulai pukul 7 pagi hingga pukul 10.00 WIB.
Di mana suhu pagi hari 24 hingga 28 derajat celcius. Kelembapan udaranya mecapai 95 hingga 85 persen.
Sementara kecepatan angin mencapai 10 km/jam berhembus dari arah Barat. Namun demikian, hujan dengan intensitas ringan dan sedang akan terjadi pada pukul 13.00 WIB.
Baca Juga: Diguyur Hujan Sejak Sore, 9 Pemukiman di Jakarta Timur Kebanjiran
Suhu udara mencapai 27 hingga 31 derajat celcius dengan kelembapan udara 60 hingga 70%. Sementara angin bertiup mencapai 30 km/jam dari arah Barat.
Sedangkan malam hari cuaca tetap dengan hujan ringan dan sedang. Suhu udara mencapai 27 derajat celcius, kelembapan udara mencapai 90%, dan angin bertiup 10 km/jam dari arah Barat.
Berita Terkait
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
-
Surga Satwa Berubah Jadi Medan Perang: Perang Israel-Hizbullah Ancam Migrasi Burung
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
Seluk Beluk Ban Mobil: Begini Cara Memilih si Karet Bundar yang Cocok untuk Musim Hujan
-
Jangan Abaikan! Tekanan Ban yang Tepat Bisa Jadi Penyelamat Pengendara Mobil di Musim Hujan
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Kasus Judi Online Naik di Sumut Naik 300 Persen, Ahmad Sahroni Minta Kapolda Fokus Pemberantasan: Kasihan yang Main!
-
Libur Nataru Makin Lancar! Tol Sibanceh Seksi 1 Dibuka Fungsional 25 Km
-
Pilkada 2024 Aceh Barat Daya Memanas? Dandim: Cuma di Media Sosial!
-
Soal Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya: Potret Amburadulnya Kinerja Edy Rahmayadi
-
Representasi Anak Muda, 234 SC Dukung Bobby-Surya Menang di Pilgub Sumut 2024