
SuaraSumut.id - Lumbung pangan di Sumatera Utara dinilai bisa menjadi contoh bagi provinsi lain di Indonesia.
Demikian dikatakan Presiden RI Joko Widodo saat melakukan kunjungan kerja di Humbang Hasundutan, Sumatera Utara, Selasa (27/10/2020).
"Ini bisa jadi contoh untuk provinsi lain yang ingin membangun 'food estate'," kata Jokowi dilansir dari Antara.
Jokowi menjelaskan, Sumut dan Kalimantan Tengah akan dipakai memulai program lumbung pangan.
Baca Juga: Libur Panjang, Ini Imbauan Satgas Penanganan Covid-19 Sumut
Di Sumatera Utara tersedia lahan 60 ribu hektare, dan yang akan digunakan untuk "food estate" adalah seluas 30 ribu hektare.
"Lahan yang akan digunakan tersebar di beberapa kabupaten, seperti Humbang Hasundutan, Tapanuli Utara, Tapanuli Tengah dan Pakpak Bharat," ujarnya.
Jokowi mengatakan, lumbung pangan di Humbahas dan beberapa wilayah lainnya di Sumut akan menghasilkan komoditas pangan kentang, bawang merah dan bawang putih.
"Nanti ini sudah dimulai, dan kita lihat hasilnya kira-kira nanti dua bulan sampai 2,5 bulan," ungkapnya.
Jokowi menjelaskan, lumbung pangan di Humbahas berberda dengan yang dihasilkan di Kabupaten Pulang Pisau dan Kapuas, Kalimantan Tengah (Kalteng).
Baca Juga: 50 Pegawai dan Narapidana di Sumut Terkonfirmasi Positif Covid-19
Di lumbung pangan Pulau Borneo itu akan menghasilkan padi dan singkong.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Bidan Jadi Sopir Ambulans: Kisah Heroik di Dairi Akibat Efisiensi Anggaran!
-
Golkar Bicara Kemungkinan Beri Sanksi ke Anggota DPRD Sumut yang Diduga Cekik Pramugari
-
Kapan Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Sumut Dibuka? Berikut Info Terbarunya
-
Tangani Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Suami Jessica Mila Dituding Cari Panggung
-
Bertemu Bobby Nasuition, Mensos Sebut Akan Ada 4 Sekolah Rakyat di Sumut
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
Terkini
-
Adik Tikam Kakak hingga Tewas di Simalungun, Sama-sama Lansia Diduga Berebut Harta Warisan!
-
Bosan di Hari Rabu? Dapatkan Kejutan Seru dari DANA Kaget
-
Tiga Bacaan Doa Penglaris dalam Islam
-
Hilang Terseret Arus Sungai saat Bermain, Bocah di Deli Serdang Ditemukan Tewas
-
Telkomsel Gelar Program "Undi Undi Hepi", Hadiah Spektakuler