SuaraSumut.id - DJ Katty Butterfly memutuskan memeluk agama Islam bertepatan dengan momen ulang tahunnya.
Melalui akun Instagramnya, wanita asal Thailand ini mengunggah foto bersama Gus Miftah dan rekan-rekan.
"Assalammualikum.. Alhmdllh di hari ulang tahun dut, dut mau membuka lembaran baru, Alhamdulillah dut sudah memeluk agama islam. dut sangat bahagia sekali, doakan dut istiqomah ya semuanya," tulis Katty.
Melalui bimbingan Gus Miftah, Katty mengucapkan kalimat syahadat sebagai pertanda ke islamannya.
Katty mengenakan jilbab panjang berwarna hitam duduk di sebelah Gus Miftah yang membimbing kekasih Aiman Ricky ini mengucap syahadat.
"Asyhadu...," kata Katty dalam video yang diterima Suara.com dari Gus Miftah, Kamis (29/10/2020).
Sambil menunduk dan mendengarkan dengan saksama, Gus Miftah yang mengenakan kacamata ini menuntun DJ Katty bersyahadat.
"An la.. ilaaha," kata Gus Miftah yang diikuti ibu satu anak ini.
"Illallah," ujarnya kembali disusul dengan pengucapan DJ Katty Butterfly.
Baca Juga: 7 Fakta DJ Katty Butterfly, Dikira Transgender hingga Jadi Mualaf
Pendakwah yang pada video itu mengenakan kacamata hitam, melanjutkan kalimat syahadat kedua. Meski terbata-bata, namun DJ Katty Butterfly berusaha mengucap ulang
"Wa asyhadu," kata Gus Miftah yang diikuti DJ Katty.
"Anna," lanjutnya. "Muhammadar, Rasulullah," ucap mereka.
Lafadz syahadat dengan bahasa Arab itu, kemudian kembali diucapkan DJ Katty Butterfly ini menggunakan bahasa Indonesia.
"Saya bersaksi, dengan sebenar-benarnya bahwa," kata perempuan asal Thailand ini lewat bimbingan Gus Miftah.
"Tidak ada Tuhan, kecuali Allah," imbuhnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat